SuaraSumbar.id - Timnas Indonesia U-17 dipastikan bergabung di Grup A pada Piala Dunia U-17. Ini memang bukan grup neraka, tapi calon lawan Indonesia tidak bisa dianggap remeh.
Drawing yang dilakukan di Zurich, Swiss, pada Jumat (16/9/2023) pukul 21.00 WIB, memastikan Indonesia ada di Grup A bersama Ekuador, Maroko, dan Panama.
Piala Dunia U-17 sendiri bakal digelar di Indonesia pada 10 November hingga 2 Desember 2023. Di partai pembuka pada 10 November, Timnas Indonesia U-17 bakal menghadapi Ekuador U-17.
Timnas Indonesia U-17 baru akan menghadapi Panama U-17 di laga kedua Grup A pada 13 November di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya.
Kemudian Indonesia dijadwalkan bertemu dengan Maroko U-17 pada laga terakhir Grup A, Kamis (16/11/2023) pukul 19.00 malam WIB.
Ketiga negara ini memang bukan tim yang punya reputasi mentereng di Piala Dunia U-17 dan senior, tapi prestasi mereka belakangan ini patut diwaspadai.
1. Maroko U-17 (Runner-up Piala Afrika U-17 2023)
Di ajang regional misalnya, Maroko U-17 baru mentas di Piala Afrika U-17 pada 2013. Mereka total baru mentas tiga kali di ajang ini.
Tapi pada edisi terakhir yaitu Piala Afrika U-17 2023, Maroko U-17 mampu menjadi runner-up dan berhak lolos ke Piala Dunia U-17 2023.
Kendati prestasi mereka tak mentereng di Piala Afrika atau Piala Dunia, Maroko U-17 tercatat empat kali menjuarai Piala Afrika Utara yang terbaru diraih pada edisi 2022.
Berita Terkait
-
Akhirnya Erick Thohir Bicara Rencana Timnas Indonesia U-17 Tambah Pemain Naturalisasi
-
Timnas Indonesia U-17 Bubar Jalan, Bertemu 2 Bulan Lagi di Piala Dunia U-17 2025
-
Wajah Muda, Umur Tua: Awas Trik Licik Piala Dunia U-17
-
Timnas Indonesia U-17 Diminta Move on dari Korea Utara, PSSI Rencanakan Agenda Khusus
-
Timnas Indonesia Tak Istimewakan Pemain Keturunan dalam Seleksi Skuad Piala Dunia U-17 2025
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
PSU Pilkada Pasaman 2024 Diklaim Lancar, Rekapitulasi Digelar Minggu 20 April 2025!
-
Misteri Mayat di Bukittinggi Terungkap! CCTV Ungkap Detik-Detik Terakhir Korban Asal Lubuk Linggau
-
Link Resmi Saldo Gratis DANA Kaget, Masih Aktif hingga Siang ini, Buruan Klaim!
-
Kejutan Saldo Gratis DANA Kaget, Sabtu 19 April 2025: Siapa Cepat Dapat Cuan!
-
Banun Kinantan, Nama Bayi Harimau Sumatera yang Lahir di TMSBK Bukittinggi!