SuaraSumbar.id - Fandy Christian dan Dahlia Poland kini memperlihatkan kebersamaan yang mesra setelah adanya isu perselingkuhan yang menimpa Fandy dengan Andi Annisa.
Lewat unggahan di akun Instagram Fandy, pasangan selebriti ini tampak hangat dalam sebuah acara pameran seni dengan caption, "gen90an vs gen Z."
Netizen pun beramai-ramai memberikan komentar positif dan memuji keduanya yang memilih untuk tetap bersama meskipun diterpa isu.
Namun, sebagian netizen justru menyoroti masalah rumah tangga Arya Saloka dan Putri Anne yang belum juga menemui titik terang.
Salah satu netizen menulis, "@arya.saloka seharusnya belajar dari Fandy dan kembali pada istri yang telah mendampingi dari awal karir hingga sukses. Ingat masa lalu saat berperan dalam FTV."
Di sisi lain, Putri Anne memberikan klarifikasi tentang unggahan-unggahan kutipan yang sering ia bagikan di media sosial.
Ia menyatakan bahwa hal tersebut bukan berarti dirinya sedang galau, melainkan karena kecintaannya pada karya sastra.
Meskipun begitu, Putri Anne tidak menampik kemungkinan dirinya pernah merasa galau, "Kan aku tetap perempuan, jadi aku boleh dong galau," pungkasnya.
Kontributor : Rizky Islam
Berita Terkait
-
9 Potret Mesra Dahlia Poland dan Fandy Christian Setelah Skandal Perselingkuhan, Kini Siap Tempati Rumah Baru!
-
Putri Anne Unggah Pesan Menyentuh, Netizen Salfok Tentang Ini...
-
Blak-blakan Curhat Galau, Putri Anne Diminta Move On dan Pisah dari Arya Saloka
-
Mengidolakan Amanda Manopo? Penampilan Putri Anne Saat Pamer Tato Bikin Curiga
-
Putri Anne Pede Pamer Tato di Lengan, Bikinnya Butuh Modal Berapa?
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
Terkini
-
Benarkah Otak Lelah Bisa Simpan Memori Lebih Baik? Ini Penjelasannya
-
15 Personel Polri Terdampak Putusan MK yang Larang Polisi Aktif di Jabatan Sipil, Mayoritas Jenderal
-
Polisi Bukittinggi Ringkus Pengirim Kerupuk Sanjai Berisi Sabu, Modusnya Terungkap dalam 12 Jam
-
CEK FAKTA: Menkeu Purbaya Jebloskan Luhut ke Penjara, Benarkah?
-
Semen Padang FC Harus Bangkit Demi Keluar dari Zona Degradasi, Ini Pesan Dejan Antonic