SuaraSumbar.id - Publik kini semakin memperhatikan Antonio Dedola, mantan suami artis Nikita Mirzani, terutama sejak dia memutuskan untuk menjadi mualaf.
Pasca berpisah dari Nikita, banyak pertanyaan muncul tentang apakah Antonio masih memeluk agama Islam atau tidak.
Hal ini dibawa ke permukaan saat seorang pengikut Antonio menanyakan langsung hal tersebut melalui fitur 'Ask me a question' di Instagram Story Antonio (@toni.dedola) baru-baru ini.
"Pertanyaan yang sering diajukan kepadaku, 'apakah kamu masih seorang Muslim?'," tulis pengikut tersebut, dikutip hari Jumat (16/6/2023).
Baca Juga: Antonio Dedola Berniat ke Indonesia Lagi, Netizen: Bilang Aja Nyari Duit
Antonio, yang akrab disapa Toni, akhirnya membuka suara mengenai pertanyaan ini. Dia mengungkapkan bahwa masih berpegang teguh pada ajaran Islam, meskipun dia dan Nikita Mirzani telah berpisah.
Antonio menegaskan bahwa keputusannya untuk memeluk Islam bukan karena pengaruh Nikita Mirzani, tetapi berdasarkan keyakinan dan keinginan sendiri. Dia menyadari bahwa banyak orang yang menduga bahwa dia memeluk Islam semata-mata untuk menikahi Nikita.
"Saya sering mendapatkan pertanyaan semacam ini, dan saya ingin menjelaskan bahwa saya tidak memilih agama ini karena orang lain, tetapi karena saya dengan sungguh-sungguh percaya bahwa Islam adalah kebenaran," ungkap Antonio.
Kontributor : Rizky Islam
Baca Juga: Antonio Dedola Ingin Kembali ke Indonesia, Nikita Mirzani Tak Bisa Lakukan Apapun
Berita Terkait
-
Sedang Dibui, Penampilan Nikita Mirzani saat Jadi Saksi Sidang Isa Zega Tuai Sorotan
-
Sindir Nikita Mirzani, Fitri Salhuteru Cibir Saksi di Persidangan Isa Zega: Marahin Aja Pak Hakim
-
Lisa Mariana Nimbrung di Unggahan Terbaru Nikita Mirzani, Netizen: Najis, Pansos Mulu
-
Datangi Kantor Polda Metro Jaya, Penampilan Reza Gladys Diledek Norak
-
Kuasa Hukum Isa Zega Sebut Nikita Mirzani Tak Berkualitas Jadi Saksi
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
PSU Pilkada Pasaman 2024 Diklaim Lancar, Rekapitulasi Digelar Minggu 20 April 2025!
-
Misteri Mayat di Bukittinggi Terungkap! CCTV Ungkap Detik-Detik Terakhir Korban Asal Lubuk Linggau
-
Link Resmi Saldo Gratis DANA Kaget, Masih Aktif hingga Siang ini, Buruan Klaim!
-
Kejutan Saldo Gratis DANA Kaget, Sabtu 19 April 2025: Siapa Cepat Dapat Cuan!
-
Banun Kinantan, Nama Bayi Harimau Sumatera yang Lahir di TMSBK Bukittinggi!