SuaraSumbar.id - Mahalini, penyanyi lulusan Indonesian Idol, akhirnya angkat bicara mengenai hubungan asmaranya dengan anak komedian Sule, Rizky Febian.
Mahalini juga blak-blakan menegaskan bahwa dirinya tetap sebagai umat Hindu, meski Rizky Febian sendiri adalah Islam.
Hal tersebut diungkap Mahalini saat menjadi tamu dalam siniar Volix Media.
Mahalini dalam siniar itu menceritakan hidupnya sebagai seorang perempuan Hindu Bali.
Baca Juga: Beri Respons Soal Nikah dengan Rizky Febian, Mahalini Tegaskan Masih Seorang Hindu
Meski kini tinggal di Jakarta, Mahalini tetap melakukan beberapa hal yang diajarkan sejak dirinya masih kecil dan menjadi bagian dari Bali.
Salah satunya adalah sebuah adat yang ia lakukan saat membeli rumah baru beberapa waktu lalu. Saat itu, ia melakukan sebuah adat bernama Melaspas untuk menyucikan rumah yang ia tinggali.
Menurutnya, hal tersebut dilakukannya berkaitan dengan agama ia anut. Secara terang-terangan, Mahalini mengaku bahwa dirinya masih seorang Hindu.
"Melaspas, jadi ya anggapannya kayak menyucikan rumah. Gua kan masih Hindu, ya," kata Mahalini.
Dari cerita tersebut, pembawa acara siniar itu justru membelokkannya dengan pacar Mahalini, yakni Rizky Febian.
Baca Juga: Singgung Soal Masih Hindu, Mahalini Pilih Tak Merespons Pertanyaan Soal Pindah Agama
"Susah dong?" kata Marlo, pembawa acara tersebut.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Mahalini Disebut Tak Becus Urus Anak, Sule Beri Pembelaan: Saya yang Tahu
-
Lagi Tren di Kalangan Artis, Mengenal Olahraga Padel yang Ditekuni Mahalini Dkk
-
Jeffry Reksa Tak Muncul di Ultah Putri Delina, Nasib Asmara Mereka Dipertanyakan
-
Mahalini Ngamuk Dituding Lebih Sibuk Mempercantik Diri Ketimbang Urus Anak
-
Mahalini Dituduh Sibuk Mempercantik Diri usai Lahiran, Publik Beri Pembelaan: Jangan Pada Ribet!
Terpopuler
- Selamat Tinggal, Elkan Baggott Pergi
- 5 Rekomendasi HP Gaming Rp1 Jutaan: Kamera Oke, RAM Besar Baterai Awet
- Selamat Tinggal Miliano Jonathans, Orang dalam PSSI Bongkar Fakta Ini
- Blak-blakan Zarof Ricar Sering Main Kasus, Ungkap Sosok Hakim Agung Pemberi Akses Perkara
- Mengenal Siti Purwanti, Ibu Maxime Bouttier yang Meninggal di Rumah Luna Maya
Pilihan
-
Penjualan Mobil Honda Anjlok Paling Parah di April 2025, Sudah Kalah dari BYD
-
Soal Daerah Istimewa Surakarta, Aria Bima: DPR Tak Tertarik Bahas Usulan DIS
-
Sistem Pengisian Daya Cepat Dinilai Beri Dampak BurukTerhadap Usia Baterai Mobil Listrik
-
Dua Klub San Lorenzo: Kesamaan Mengejutkan Paus Leo XIV dan Fransiskus
-
Apes! Ketahuan Jadi Fans Arsenal, Is Eks Vokalis Payung Teduh Diusir dari Stadion PSG
Terkini
-
Tragedi Bus ALS Tewaskan 12 Penumpang di Padang Panjang, Korlantas Polri Dalami Dugaan Rem Blong!
-
Tragedi Bus ALS di Padang Panjang: Polisi Minta Keterangan Ahli, Sopir Belum Tersangka!
-
3 Link DANA Kaget Terbaru 9 Mei 2025, Siapa Cepat Dapat Saldo Gratis Ratusan Ribu!
-
Kebakaran Gedung FKM Unand Padang: 3 Lantai Ludes, Terbanyak Ruang Kelas dan Kerugian Capai Rp 4 M!
-
Gedung FKM Unand Padang Terbakar, Api Berkobar dari Lantai 1 hingga 3