SuaraSumbar.id - Kekerasan dalam rumah tangga atau KDRT tidak hanya terjadi di kalangan masyarakat biasa, tapi juga pasangan selebritis.
Dalam beberapa bulan terakhir saja, tercatat dua kasus KDRT yang terjadi pada pasangan selebritis.
Terbaru adalah Venna Melinda yang dianiaya hingga babak belur dan berlumur darah oleh Ferry Irawan.
Persis sebelumnya, terdapat kasus Lesti Kejora yang dianiaya Rizky Billar.
Tapi antara kasus Venna Melinda dan Lesti Kejora terdapat perbedaan mencolok.
Lesti Kejora memilih untuk memaafkan sang suami, Rizky Billar. Sedangkan Venna Melinda mantap memutuskan untuk berpisah dengan Ferry Irawan.
Mengulas kembali kasus kekerasan yang dialami Lesti Kejora. Kejadian tersebut berlangsung di rumah keduanya di Cilandak, Jakarta Barat pada 28 September 2022 lalu.
Awalnya, wanita berusia 23 tahun ini memilih melaporkan dugaan KDRT ke polisi.
Penyanyi dangdut ini pun sempat dirawat di rumah sakit akibat luka yang disebabkan oleh sang suami.
Baca Juga: Athalla Akan Kembalikan Barang Diduga Keramat Milik Ferry Irawan
Rizky Billar bahkan telah dinyatakan sebagai tersangka serta langsung dilakukan penahanan.
Namun, secara tiba-tiba Lesti Kejora memutuskan untuk mencabut laporan kasus KDRT tersebut. Ia menjelaskan bahwa keluarganya telah memaafkan Rizky.
Lesti juga menjelaskan bahwa suaminya sudah sangat berjanji tidak akan mengulangi tindakan kekerasan serta memohon maaf kepada kedua orang tuanya.
Sementara itu, Venna Melinda juga baru saja mengalami tindakan KDRT dari suami, Ferry Irawan. Hal ini terjadi pada 8 Januari 2023 di salah satu hotel di Kediri.
Berbeda dari keputusan Lesti, Venna Melinda lebih memilih untuk bercerai dengan Ferry Irawan usai tindakan KDRT yang dialaminya.
Venna Melinda mengungkapkan bahwa ia tak lagi ingin meneruskan bahtera rumah tangga dengan Ferry Irawan.
Berita Terkait
-
Athalla Akan Kembalikan Barang Diduga Keramat Milik Ferry Irawan
-
Ferry Irawan Ngemis Maaf dari Venna Melinda, Bela-belain Bikin Surat Cinta
-
Terungkap! Sebelum Mantapkan Hati pada Ferry Irawan, Banyak Pria Lain yang Incar Venna Melinda
-
Athalla Naufal ke Venna Melinda: Mama Jangan Malu, Ini Bukan Salah Mama...
-
Digiring ke Sel Tahanan, Ferry Irawan ke Venna Melinda: Jangan Lucuti Saya
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Kapan BLT Kesra Rp 900 Ribu November 2025 Cair? Begini Cara Cek Penerimanya
-
Ratusan Ribu Warga Padang Ikut Simulasi Tsunami Megathrust Mentawai, Waktu Evakuasi Hanya 20 Menit!
-
BRI Hadirkan Lagi Pengusaha Muda BRILiaN 2025, Tahun Ini Jangkau 8 Wilayah Indonesia
-
CEK FAKTA: Luhut Ancam Tembak Mati Rakyat Indonesia, Benarkah?
-
Benarkah Purbaya Kembalikan Harga Bensin Seperti Era Soeharto? Begini Faktanya