SuaraSumbar.id - Wika Salim, biduanita dangdut beken, seringkali membagikan foto-foto maupun video kesehariannya di media sosial.
Wika Salim terbilang cukup aktif membagikan kegiatannya tersebut di media sosial, baik berupa foto ataupun video.
Belum lama ini, Wika Salim membagikan sebuah video dirinya sedang bermain lato-lato yang tengah viral.
Dikutip dari akun Instagram @wikasalim, Minggu (8/1/2023), terlihat ia sedang bermain lato-lato di dalam mobil.
Baca Juga: Curhat Dokter saat Pasien Bawa Anaknya ke RS Sambil Main Lato-lato: Bikin Naik Darah Ya
“Jadi alot-alot deh, bukan lato-lato lagi wkwk,” ujar Wika.
Seperti diketahui, permainan lato lato memang tengah viral dan banyak dimainkan oleh semua orang.
Namun, dalam unggahannya tersebut, banyak netizen yang justru salah fokus (salfok) ke baju yang dikenakan oleh pedangdut asal Bogor ini.
Pasalnya, Wika saat itu mengenakan pakaian yang cukup ketat dibalut jaket yang hanya setengah diresleting.
Terlihat baju jaketnya tersebut hampir melorot saat ia bermain lato-lato di dalam mobil.
Baca Juga: Dinilai Bawa Manfaat, Dinas Pendidikan Purwakarta Tak Larang Anak Bawa Lato-lato ke Sekolah
Tak hanya baju, celana yang dikenakan Wika pun menjadi sorotan karena sangat pendek.
Berita Terkait
-
Wika Salim Bantah Hidungnya Hasil Operasi: Bukan Oplas Tapi Ketok Magic
-
Wika Salim Sentil Video Klarifikasi Nadin Amizah: Kalau Nggak Cocok, Bisa Mengundurkan Diri Kok
-
Persahabatan Wika Salim dan Danang Pradana Sempat Renggang, Kini Kembali Akrab
-
Wajah Babak Belur Mirip Korban KDRT, Wika Salim Bingung Cari Penyebabnya
-
Wika Salim Tak Curiga Duitnya Ditilap eks Manajer, Baru Sadar Saat Klien Kirim Bukti
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
Terkini
-
DANA Kaget 17 April 2025 Dibagikan Lagi, Saldo Gratis Langsung Cair!
-
Tragis! Bocah 11 Tahun Ditemukan Meninggal di Sungai Kalumpang Padang, Ini Kronologinya
-
DANA Kaget 16 April 2025: Buruan Klaim! Saldo Gratis Menantimu
-
Kejutan Saldo DANA Gratis Hari Ini, Cek Link Resmi DANA Kaget Sebelum Kehabisan!
-
Petani di Sumbar Diminta Tanam Padi Serentak, Apa Manfaatnya?