SuaraSumbar.id - Sebanyak 170 kejadian bencana alam terjadi di Kabupaten Agam, Sumatera Barat (Sumbar), sepanjang tahun 2022. Jumlah itu turun dibandingkan tahun 2021 sebanyak 314 kejadian.
"Bencana alam itu turun 144 kejadian dibandingkan tahun sebelumnya," kata Kepala Pelaksanaan BPBD Agam, Bambang Warsito melansir Antara, Minggu (8/1/2023).
Bencana alam tahun 2022 itu berupa banjir sebanyak tujuh kejadian, tanah longsor sebanyak 74 kejadian, kebakaran hutan dan lahan satu kejadian, angin kencang 75 kejadian, orang hilang 10 kejadian.
"Bencana alam itu terjadi diseluruh kecamatan yang ada di Agam," ujarnya.
Baca Juga: Temukan di Sini Alamat Ip Proxy WhatsApp 6 Kota di Indonesia, Lengkap dengan Cara Menggunakannya
Kabupaten Agam merupakan rawan bencana alam karena berada di daerah perbukitan, dataran rendah, pantai dan lainnya.
Untuk itu, perlu peningkatan kemampuan bagi relawan yang menjadi perpanjangan tangan BPBD dalam menangani bencana di lapangan.
"Peningkatan kemampuan berupa simulasi dan ini supaya dapat meminimalisir risiko bencana," jelasnya.
Dirinya mengimbau masyarakat agar tetap selalu waspada jika melakukan perjalanan, serta yang berada di wilayah rawan bencana terutama ketika cuaca ekstrem.
"Masyarakat harus waspada saat curah hujan tinggi disertasi angin kencang dalam meminimalisir korban," katanya.
Baca Juga: Ramai di Media Sosial, Pria Indonesia Ini Akan Debut Jadi Idol K-pop
Berita Terkait
-
Ujaran Kebencian Selama Pilkada Serentak Lebih Banyak Dibandingkan Saat Pilpres, Ada Faktor Kesengajaan?
-
Pergerakan Tanah Meluas di Kadupandak Cianjur, 63 Rumah Rusak, Ratusan Warga Mengungsi
-
Badai Bert Lumpuhkan Irlandia dan Inggris: Ribuan Rumah Tanpa Listrik, Transportasi Lumpuh
-
Cara Happy Hearts Indonesia Bantu 90.000 Anak di Indonesia: Bangun Lebih dari 300 Sekolah Terdampak Bencana
-
Viral Dinsos Bogor 'Berlibur' ke Bali, Tinggalkan Warga Hadapi Bencana Alam?
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
Terkini
-
Soroti Kasus Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan, Kompolnas: Perketat Tes Psikologi Personel Pegang Senjata!
-
Kasus Polisi Tembak Mati Polisi di Solok Selatan, Sahroni Tekankan Hal Ini di Polda Sumbar
-
Perintah Kapolri, Propam dan Irwasum Tangani Kasus Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan
-
Detik-detik AKP Dadang Tembak Mati AKP Ulil, Kompolnas: Kapolres Solok Selatan Berlindung di Ruang Tengah!
-
Lokasi Tambang Galian C Ilegal, Diduga Pemicu Polisi Tembak Polisi di Polres Solok Selatan