SuaraSumbar.id - Sebanyak 20 desa di Kabupaten Agam, Sumatera Barat (Sumbar), telah mencairkan dana desa tahap tiga. Dana tersebut Rp 2,18 miliar.
Hal ini dikatakan oleh Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Nagari Agam, Asril melansir Antara, Jumat (4/11/2022).
"20 desa ini mencairkan dana desa tahap tiga beberapa minggu lalu dan masih menunggu dari 62 desa lainnya," katanya.
Syarat pencairan dana desa tahap tiga berupa dana sebelumnya cair 90 persen, output sebesar 75 persen dan laporan stunting di nagari itu.
Baca Juga: Restoran Tempat Kerja Bunda Corla Disambangi AHY dan Annisa Pohan, Netizen: Itu Capres Indonesia!
Ini berdasarkan Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 128 Tahun 2022 tentang Pengelolaan Dana Desa.
"Di PMK itu ditetapkan syarat untuk pencairan dana tahap tiga. Apabila syarat sudah lengkap, maka proses pencairan bari bisa proses," ujarnya.
DPMN Agam telah mengirimkan surat ke 62 nagari yang belum mencairkan dana desa. Sebelumnya, tidak ada nagari yang tidak mencairkan dana desa di Agam dan kemungkinan dalam waktu dekat bakal diajukan nagari itu.
"Mudah-mudahan 62 nagari ini bakal mengajukan pencairan dana desa," katanya.
Ia mengakui, pagu dana desa di Agam Rp 75,09 miliar untuk 82 nagari atau desa adat. Dana desa itu telah dicairkan untuk tahap pertama Rp 19,06 miliar untuk 82 nagari dan tahap dua Rp 17,77 miliar untuk 82 nagari.
Baca Juga: Viral History Pesanan Gojek Capai Ratusan Juta, Warganet: Bisa Beli Mobil
Sedangkan alokasi dana desa tahap tiga sudah cair Rp 3,62 miliar untuk 35 nagari dari pagu Rp 76,32 miliar.
Untuk tahap satu Rp 17,14 miliar untuk 82 nagari dan tahap dua Rp 17,14 miliar untuk 82 nagari.
Berita Terkait
-
Mendes Ungkap Banyak Kades Tak Paham Pembukuan: Jadi Kepala Desa Modal Poluler
-
Rapat Bareng Mendes, Legislator PKB Usul Dana Desa Naik Dua Kali Lipat Jadi Rp 140 Triliun
-
Senjata Jokowi Lewat Program DD, Berhasil Basmi Kemiskinan, Staf Desa di Bogor: Terima Kasih Pak
-
Tragis! Pria Italia Giulia Manfrini Tewas Saat Berselancar di Pantai Sumatera Barat: Dadanya Tertusuk Ikan Todak
-
15 Tewas, Tragedi Tambang Emas Ilegal Ambruk di Indonesia jadi Sorotan Media Asing
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Kakak-Adik Nia Kurnia Sari Perankan Sahabat di Film Tragedi Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan
-
Harga Cabai Rawit Anjlok di Solok Selatan, Kini Cuma Rp21 Ribu per Kilogram
-
Aditya Gumay Garap Film Nia Kurnia Sari, Kisah Nyata Gadis Penjual Gorengan yang Tewas Dibunuh
-
SMA 12 Padang Disegel? Klarifikasi Dinas Pendidikan dan Anak Nagari Nanggalo
-
Lalin Sumbar-Riau Lumpuh! Truk Terbalik di Jembatan Tanjung Alai