SuaraSumbar.id - Seorang pria 'menjual' dirinya di papan reklame demi mendapatkan kekasih. Dia mengaku tidak pernah berkencan seumur hidupnya.
Aksi tak terduga itu dilakukan oleh Ed Chapman, seorang pria berusia 23 tahun dari Leeds. Dia mengaku terinspirasi dari buku pedoman bagi pria lajang yang ia baca.
Terbilang unik juga lantaran dilakukan sosok anak muda di tengah gempuran kencan digital.
"Aku sudah mencoba beberapa aplikasi kencan, tapi itu tidak berjalan dengan baik jadi aku memutuskan untuk mencoba sesuatu yang berbeda," ungkapnya seperti dikutip dari Suara.com.
Dalam papan reklame tersebut, Ed memperlihatkan fotonya dengan jas sembari memegang mawar merah. Di bagian atas fotonya terdapat tulisan 'Date Me'.
Ia juga menyertakan alamat emailnya agar orang-orang yang tertarik berkencan bisa lebih mudah menghubunginya. Tak disangka, ide ini berbuah manis.
Dirinya mendapatkan berbagai pesan dari perempuan dengan usia mulai dari 18 hingga 48 tahun. Semua wanita tersebut memberitahu Ed bahwa ide papan reklame tersebut merupakan brilian dan membuat mereka tertawa.
"Ada empat wanita yang telah ku ajak bicara dan mereka semua ingin berkencan. Aku menantikan untuk mengatur kencan pertama dengan mereka," ungkap Ed.
Bila benar terlaksana, maka kencan ini akan menjadi kencan pertama bagi Ed. Dirinya pun berharap impiannya untuk kencan sambil bermain mini-golf dapat terlaksana.
Baca Juga: Korban Jalan Ambrol di Bali Terperangkap di Mobil, 1 Jenazah Ditemukan di Kubangan
Ide luar biasa Ed ini awalnya sempat membuat keluarganya terkejut namun pada akhirnya mereka turrut bahagia karena ia berhasil menemukan seseorang.
Berita Terkait
-
Jadwal Lengkap Ligue 1 Prancis Pekan ke-10: Reims vs PSG
-
Diam-diam Polisi Sambangi Rumah Lesti Kejora, Status Rizky Billar Naik ke Penyidikan
-
Jalur Selatan KAI Terhambat Imbas Banjir Cilacap, Proses Perbaikan Sudah Terus Dilakukan
-
5 Cara Sederhana Buat Kegiatan Belajar Jadi Lebih Efektif
-
Ini Cara Membedakan Alergi dengan Batuk dan Pilek Biasa, Dokter: Gejala Hanya Muncul di Satu Waktu Tertentu
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Kak Seto Usul Penampungan Anak Yatim Piatu Korban Banjir Bandang di Sumbar, Termasuk Aceh dan Sumut
-
24 Konflik Satwa dengan Manusia di Agam Sepanjang 2025, Kasus Harimau Sumatera hingga Beruang
-
BBM Alat Berat Langka Pasca Tanggap Darurat, Pembersihan Material Bencana di Agam Terkendala!
-
Kak Seto Sambangi Anak Penyintas Banjir di Sumbar: Mereka Perlu Perlakuan Khusus!
-
Akses Talamau Pasaman Barat Terancam Putus, Jembatan Panjang-Talu Perlu Jalan Alternatif!