SuaraSumbar.id - Bandara Sultan Syarif Kasim II Pekanbaru membuka layanan penerbangan rute Kuala Lumpur-Pekanbaru.
Eksekutif General Manager Bandara SSK II Pekanbaru M Hendra Irawan mengatakan, penerbangan internasional Malaysia Airlines MH-841 telah mendarat di Bandara SSK II dari Kuala Lumpur pada Minggu 18 September 2022.
"Ada 156 penumpang tiba di Pekanbaru pada penerbangan perdana," katanya melansir Antara, Senin (19/9/2022).
Pihaknya berharap penerbangan tersebut akan menjadi bagian dari upaya pemulihan konektivitas jalur udara antara Indonesia dan Malaysia.
Baca Juga: 3 Etika Mengambil Keputusan dalam Hubungan Asmara
"Sekaligus bentuk peran aktif pengelola bandara sebagai salah satu stakeholder pariwisata nasional," kata Irawan.
Kabid Pemasaran Dinas Pariwisata Provinsi Riau Savitry Handayani mengaku, dengan dibukanya kembali direct flight dari Kuala Lumpur-Pekanbaru akan memberikan semangat baru bahwa tingkat kunjungan wisatawan mancanegara asal Malaysia akan semakin meningkat.
"Setelah mendarat pesawat Malaysia Airlines berangkat kembali ke Kuala Lumpur dengan membawa 158 penumpang," katanya.
Berita Terkait
-
Bicara tentang Bahaya Kekerasan Seksual, dr. Fikri Jelaskan Hal Ini
-
Abu Gunung Lewotobi Ganggu Penerbangan, Bandara Lombok Batalkan Puluhan Jadwal Terbang
-
Pusing Bagasi Ekstra saat Liburan? Kini Bisa Atur Kebutuhan Perjalanan dengan Mudah
-
30 Penerbangan Dibatalkan Akibat Erupsi Gunung Lewotobi, BMKG Bali Beri Update Terkini
-
Siapa Omid Popalzay? Pemain Liga 2 Indonesia yang Tukar Jersey dengan Ragnar Oratmangoen
Tag
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bau Badan Rayyanza Sepulang Sekolah Jadi Perbincangan, Dicurigai Beraroma Telur
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan, Kapolda Sumbar: Motif Biar Dibuktikan di Persidangan
-
Kapolda Sumbar Kembali Tegaskan AKP Dadang Tak Ganguan Mental: Sudah Mau Makan!
-
Masa Tenang Pilkada 2024, KPU Sumbar Larang Aktivitas Kampanye dan Survei
-
Bawaslu Agam Tertibkan APK di Masa Tenang Pilkada 2024
-
Kasus Penembakan Kasat Reskrim Solsel, Walhi Sebut Momen Berantas Kejahatan Lingkungan