SuaraSumbar.id - Presiden Joko Widodo (Jokowi) resmi resmi mengumumkan kenaikan harga BBM bersubsidi pada Sabtu (3/9/2022) siang. Harga Pertalite menjadi Rp 10.000 per liter, sementara Solar menjadi Rp 6.800 per liter.
Gubernur Sumbar Mahyeldi mengatakan bahwa kenaikan BBM subsidi akan berdampak pada ekonomi masyarakat, terutama dari sisi harga komoditas dan biaya transportasi. Atas dasar itu, dia mendesak agar seluruh Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di Pemprov Sumbar segera percepat realisasikan APBD.
"Ini perlu disikapi cepat. Salah satunya mempercepat realisasi anggaran di tingkat OPD, sehingga dapat menjadi pendorong putaran ekonomi masyarakat," kata Mahyeldi saat memberi arahan pada kegiatan subuh mubarakah bulanan dilingkup Pemprov Sumbar di Masjid Raya Sumbar, Minggu (4/9/2022) pagi.
Mahyeldi meminta masing OPD membuat laporan tertulis kepada gubernur melalui Biro Adpim terkait capain realisasi dan kendala-kendala dalam pelaksanaan anggaran hingga saat ini. Hal itu nantinya akan dijadikan bahan rapat evaluasi pada pekan ini, agar target realisasi anggaran pada akhir September 2022 sebesar 65 persen dapat dicapai.
"Rata-rata serapan anggaran baru 48 persen," katanya.
Mahyeldi juga berharap ASN dapat lebih kreatif dalam pelaksanaan tugas. Sebab, tantangan semakin hari semakin beragam.
Berita Terkait
-
BBM Bersubsidi Resmi Naik, Presiden Jokowi Ingin Pengalihan Lebih Tepat Sasaran
-
Pedagang Tahu Menjerit Harga BBM Bersubsidi Naik: Kecewa Banget, Sangat Prihatin!
-
Harga BBM Bersubsidi Naik dan Pertalite Tembus Rp10 Ribu, Warganet Desak Puan Maharani Nangis Lagi
-
Harga BBM Resmi Naik Hari Ini! Pertalite Rp10 Ribu, Solar dan Pertamax Juga Naik, Jokowi Klaim Opsi Terakhir
-
BBM Bersubsidi Resmi Naik Hari ini, Simak Harganya dan Jam Berlakunya
Tag
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Murah Tipe SUV Mei 2025: Harga Setara Motor, Pajak Murah, Perawatan Mudah
- 10 Mobil Bekas di Bawah Rp100 Jutaan: Kabin Lapang, Keluaran Tahun Tinggi
- Ogah Ikut Demo Besar-besaran Ojol di Jakarta 20 Mei, KBDJ: Kami Tetap Narik Cari Rezeki!
- 27 Kode Redeem FF Terbaru 17 Mei: Klaim Diamond, Token, dan Skin Cobra MP40
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
Pilihan
-
Kurator Didesak Penuhi Hak Karyawan PT Sritex, Tagihan Pembayaran Capai Rp 337 Miliar
-
Menelisik Kinerja Emiten Kongsian Aguan dan Salim
-
Mudah Ditebak, Ini Prediksi Starting XI Timnas Indonesia vs China
-
Muhammadiyah dan BSI Rujuk?
-
Cerita Stefano Lilipaly Diminta Bela Timnas Indonesia: Saya Tidak Bisa
Terkini
-
Kebakaran Pabrik Karet di Padang: 17 Jam Proses Pemadaman Api, Tim Inafis Olah TKP!
-
7 Link DANA Kaget Aktif Hari Ini, Cek Nomor HP Kamu Biar Dapat Saldo Gratis!
-
BRI Cetak Rekor, Portofolio Keuangan Berkelanjutan Capai Rp796 Triliun
-
Damkar Ungkap Kebakaran di Pabrik Karet di Padang Sulit Dipadamkan: Karet Mentah
-
Pabrik Karet di Padang Terbakar, Api Tak Kunjung Padam