SuaraSumbar.id - Musisi Ahmad Dhani mengembangkan bisnis restoran Dewa 19 Restography atau Wisma Dewa 19. Restoran itu digadang-gadang akan seperti Hard Rock Cafe.
“Restoran Dewa 19 ini maunya nanti seperti Hard Rock Cafe,” ujar Dhani, Selasa (16/8/2022).
Dhani mengaku terinspirasi dari Hard Rock Cafe yang telah berdiri lebih dari 70 tahun dan sukses di seluruh dunia.
Dia berharap nama Dewa 19 tahun yang sudah berusia 30 tahun tetap bisa dikenang hingga beberapa generasi berikutnya.
“Sampai berapapun usia Dewa 19 hingga ratusan tahun mungkin, brand Dewa 19 tetap dimiliki masyarakat dan pewarisnya. Mungkin Al, El, atau Dul, Safeea, bisa juga Yasmin anaknya Andra, anaknya Yuke, anaknya Agung,” kata Dhani.
Dewa 19 Restography merupakan gabungan antara makanan, experience, leisure dan hiburan. Di sini juga terdapat beberapa memorabilia dari band legendaris tersebut.
Dalam mengembangkan bisnis ini, Dhani bekerjasama dengan Indodax dan UDana yang merupakan platform digital yang mewadahi kebutuhan pebisnis, namun terhambat permodalan.
Saat ini, Dewa 19 Restography telah hadir di kawasan Pondok Indah dan akan segera hadir di Bogor. (Antara)
Baca Juga: Ahmad Dhani Buka Restoran Dewa 19, Ingin Seperti Hard Rock Caf
Berita Terkait
-
Penah Jadi Caleg Gagal, Ahmad Dhani Maju Lagi dari Dapil Surabaya dan Sesumbar Menang: 2019 Kan di Dalam Penjara..
-
Nyaleg Lagi, Ahmad Dhani Sesumbar Terpilih di Pemilu 2024: Saya Yakin Menang!
-
Nyaleg Lagi di 2024, Ahmad Dhani Mau Masuk Komisi III DPR
-
Ikut Dampingi Prabowo Subianto Daftar Peserta Pemilu 2024, Ahmad Dhani Bakal Nyaleg
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Pascabanjir Aceh Tamiang: Santri Darul Mukhlisin Siap Kembali ke Sekolah Berkat Kementerian PU
-
Jalan Nasional Aceh Tamiang Dikebut Pulih, Tim Kementerian PU Kerja Lembur Siang-Malam
-
Jalan Nasional MedanAceh Tamiang Kembali Pulih, Aktivitas Warga Mulai Bangkit Usai Banjir Bandang
-
Jembatan Krueng Tamiang Akhirnya Dibuka, Arus Lalu Lintas Aceh Tamiang Kembali Bergerak Lancar
-
Jalur Vital MedanAceh Tamiang Akhirnya Normal Lagi, Warga Bahagia: Kami Bisa Jualan Lagi!