SuaraSumbar.id - Seorang bayi terperangkap di dalam mobil ketika ikut orangtuanya. Beruntung bayi tersebut bisa diselamatkan oleh bantuan warga sekitar.
Dilihat SuaraSumbar.id pada akun Instagram @infociputatcom, Minggu (14/8/2022), tampak warga mengerumuni sebuah mobil yang sedang terparkir.
Ternyata, di dalam mobil tersebut terdapat seorang bayi berusia 1,5 tahun yang terkunci saat orangtunya keluar sebentar.
"Lokasi di Gedung Serbaguna Villa Mutiara, Ciputat," demikian keterangan lokasi video tersebut.
Baca Juga: Video Viral Penonton Bola Tarkam Masuk Lapangan Maki Pemain, Langsung Diam Digetok Polisi
Menurut warga setempat, saat orangtuanya keluar, bayi itu sengaja ditinggalkan. Tapi tiba-tiba, pintu mobil itu otomatis terkunci.
"Ananyak ada di car seat. Pas ibunya keluar sebentar, eh mobilnya terkunci," kata warga.
Tapi beruntung, berkat bantuan warga sekitar, pintu mobil yang terkunci otomatis itu bisa dibuka dari luar.
"Kalau bisa jangan pernah meninggalkan anak kecil walau sebentar, lebih baik digendong biar lagi tidur juga," kata @susanxxx pada kolom komentar.
"Pada senang banget ninggalin anak di dalam mobil sendirian. Mau sebentar atau lama, orang mah dibawa saja anaknya. Gak ada yang tahu bahaya kapan datangnya," @ngingsihxxx.
Baca Juga: Video Viral Cewek Pemotor Ditembak Pakai Airgun, Helm dan Kacamata Pecah, Darah Mengucur
"Kalau turun, minimal kaca mobil dibuka separoh," @syugxx.
"Ya Allah semoga bayinya tidak kenapa-kenapa dan untuk kita, ambil hikmahnya dari kejadian ini," @saifulxxx.
Kontributor : Rizky Islam
Berita Terkait
-
Viral Pengantin Dilantik Jadi Anggota KPPS di Atas Pelaminan Bikin Heboh
-
Viral Guru SMP Rekam Siswa Gambar Alis Pakai Spidol Berujung Didenda Rp100 Juta
-
Kecelakaan Beruntun di Tol Cipularang, Kendaraan Bertumpuk dan Ringsek
-
Viral Pasangan Bantu Kakek yang Kehabisan Bensin Gegara Tak Punya Uang
-
Viral Siswa SD Belajar di Ruang Kelas Tak Layak, Atap Ambrol Hingga Lantai Tanah
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
Terkini
-
Bebas Bersyarat, 34 WBP Lapas Padang Wajib Lapor ke Bapas
-
Si Jago Merah Mengamuk! Rumah di Komplek Kehakiman Padang Ludes Terbakar
-
Debat Panas Pilkada Padang Malam Ini: Adu Gagasan Transformasi Kota
-
Ratusan Pemilih Pilkada Sumbar Berada di Zona Erupsi Gunung Marapi, Ini Langkah KPU
-
Disamakan dengan Hewan, Pemburu Babi di Sumbar Tersinggung Ceramah Buya Zulherwin