SuaraSumbar.id - Video seorang anak kecil berpose di tengah-tengah jalan rusak, viral di media-media sosial.
Dilihat SuaraSumbar.id pada akun Instagram @infobdgbaratcimahi, Minggu (14/8/2022), tampak anak cewek memakai seragam sekolahnya.
Anak cewek itu memakai seragam yang didominasi warna hijau.
Dia juga memanggul tas berwarna pink. Rambutnya sudah rapi dipakaikan bando. Tapi, sepatu hitamnya sangat kotor oleh lumpur.
Baca Juga: Video Viral Abang Bakso Cuanki Asyik Healing Karaokean, Pelanggan Dibiarkan Racik Sendiri
Dalam video itu, anak tersebut berkata, "Hai teman-teman. Inilah jalanku menuju sekolah. Jadi kalian jangan membully saya kalau sepatu saya kotor."
Berdasarkan keterangan akun Instagram itu, jalanan tersebut terletak di Legok Kirta RT 03/05 Desa Sindang Jaya, Gunung Halu, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat.
Warganet tersentuh melihat video tersebut. Mereka berharap pemerintah setempat bisa memperbaiki jalan akses ke fasilitas pendidikan itu.
"Tag Kang Dedi," tulis @hasbixxx.
"Iya jangan bully adiknya karena sepatu kotor. Bully saja jalanannya. Siapa tahu besok lusa memperbaiki sendiri jalannya," sindir @dudaxxx.
Baca Juga: Video Viral Momen Bima Sakti Memotivasi Pemain Timnas Indonesia U-16, Warganet: Merinding Parah!
"Ramaikan dongs," @kabutxxx.
Selain itu, banyak pula warganet yang membantu menautkan unggahan itu ke akun Instagram milik Pelaksana Tugas Bupati Bandung Barat Hengky Kurniawan serta Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil.
Kontributor : Rizky Islam
Berita Terkait
-
Dari Janda hingga Nabi: Candaan Ridwan Kamil dan Suswono Disoroti Rocky Gerung
-
Catat! Janji RK Mau Tiru Transparansi Ahok Susun APBD: Kalau Zaman Beliau Bisa, Kenapa Sekarang Gak?
-
Ridwan Kamil Ungkap Alasan Kampung Susun Bayam Tak Bisa Diserahkan ke Warga
-
Imbas Ucapan Seksis Soal Janda, Rocky Gerung Sarankan Golkar Tarik Dukungan untuk RK-Suswono
-
Kini Diduga Hina Janda, Ridwan Kamil Pernah Blunder Soal Kodrat Istri: Jika Saya Menuntut...
Terpopuler
- Kejanggalan LHKPN Andika Perkasa: Harta Tembus Rp198 M, Harga Rumah di Amerika Disebut Tak Masuk Akal
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
- Niat Pamer Skill, Pratama Arhan Diejek: Kalau Ada Pelatih Baru, Lu Nggak Dipakai Han
- Datang ke Acara Ultah Anak Atta Halilintar, Gelagat Baim Wong Disorot: Sama Cewek Pelukan, Sama Cowok Salaman
- Menilik Merek dan Harga Baju Kiano saat Pesta Ulang Tahun Azura, Outfit-nya Jadi Perbincangan Netizen
Pilihan
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
-
Investigasi Kekerasan di Paser: Polisi dan Tokoh Adat Serukan Kedamaian
-
Nyawa Masyarakat Adat Paser Melayang, Massa Demo Minta Pj Gubernur dan Kapolda Kaltim Dicopot
-
Komersialisasi Bandara IKN Tunggu Revisi Perpres 131/2023, Kata Wamenhub Suntana
-
Tim Resmob Tangkap Pelaku Pembunuhan Tragis di Morowali yang Kabur ke Kaltim
Terkini
-
Sadis! Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Ditembak Jarak Dekat 2 Kali, Kapolda Sumbar: Tidak Manusiawi!
-
Semringah Nelayan di Ranah Minang, Melaut Bebas Cemas Berkat BPJS Ketenagakerjaan
-
Kabag Ops Tembak Mati Kasat Reskrim Polres Solok Selatan, Kapolda Sumbar: Korban Ditembak Jarak Dekat!
-
Polres Pariaman Ungkap Pemilik Ganja 11,7 Kilogram, Pelaku Ternyata Narapidana Narkoba
-
Rendang Diusulkan Jadi Warisan Budaya UNESCO, Ini Kata Kementerian Kebudayaan