SuaraSumbar.id - Video viral yang merekam pertengkaran pasangan suami istri gara-gara makanan, medapat perhatian warganet.
Dilihat SuaraSumbar.id pada akun TikTok @a1ya_4, Sabtu (13/8/2022), tampak seorang suami sedang duduk di lantai teras depan rumah hendak menikmati nasi yang dibelinya di luar.
"Alhamdulillah," kata lelaki itu sembari hendak menyantap nasi bungkus.
Tapi, dari dalam rumah, keluar sang istri membawa gayung. Dia langsung menyiram nasi yang hendak dimakan suaminya itu memakai air dari gayung.
"Kau ini, aku sudah capek-capek masak, kau beli di luar pula," kata si istri.
"Gak menghargai kau ya. Makan itu cepat," kata sang istri sembari kembali menyiram nasi suaminya memakai air.
Si suami awalnya hanya diam melihat nasinya disiram air. Tak lama, dia meletakkan nasinya dan menggerutu.
"Gak ada otak kau lama-lama. Ini beli pakai duit," kata si suami.
Suaminya itu masih kesal, sehingga terekam dirinya menendang stroler bayi.
Warganet yang melihat video itu terbelah menjadi dua kubu. Satu sisi, ada yang menilai perbuatan istrinya itu tidak beretika.
"Gak begitu juga kali, bukan diguyur. Kalau gue malah makan berdua, nanti nambah masakan gue dah," @dianaxxx.
"Sayang banget sih disiram," @aurelxxx.
"Kasihan emen laki," @ranyexxx.
Tapi, di lain sisi, ada warganet yang membela sang istri. Mereka menilai justru sang suami yang tak beretika dan menghargai istrinya.
"Mewakili hati seorang istri," @tniixxx.
Berita Terkait
-
Viral Perjuangan Anak Sulung Perempuan, Nangis Histeris saat Dipecat, Respons Ibunda Bikin Penonton Menangis
-
Video Viral Mobil Damkar Tak Bisa Jalan Terhadang Parkir Liar, Publik: Tabrak Saja Pak
-
Begini Kata Ayah Brigadir J Soal Kasus Pelecehan Istri Ferdy Sambo
-
Panjang dan Berliku, Netizen Sebut Kasus Pembunuhan Brigadir J Saingi Drama Korea
-
Bareskrim Periksa Penyidik yang Tangani Laporan Pelecehan Seksual Istri Ferdy Sambo di Duren 3, Diduga Ada Upaya Halangi Proses Hukum
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
-
Unilever Jual Sariwangi ke Grup Djarum Senilai Rp1,5 Triliun
Terkini
-
933 Kasus Gigitan Rabies Tanah Datar Selama 2025, Hewan Peliharaan Jadi Sorotan
-
Huntara Korban Bencana Sumbar Dikebut Rampung Jelang Ramadhan, Agam Prioritas Utama
-
50 Alat Berat Dikebut Normalisasi Sungai di Sumbar, Cegah Banjir Susulan!
-
Ini Penyebab Sinkhole Limapuluh Kota, Bukan dari Runtuhan Batu Gamping!
-
Sinkhole di Sawah Limapuluh Kota Keluarkan Air Biru Jernih, Ini Penjelasan Badan Geologi