SuaraSumbar.id - Bakso merupakan kuliner yang bisa dibilang cukup mudah ditemukan di setiap daerah di Indonesia. Rasanya yang nikmat dengan kuah gurih yang menyegarkan membuat banyak orang menyukai bakso.
Tak hanya warga lokal, bule pun ada yang sangat menyukai bakso. Hal ini seperti yang tampak dalam unggahan akun TikTok @halloandhai.
Dalam unggahan itu, seorang wanita merekam tunangannya yang merupakan pria bule. Tunangan wanita ini benar-benar menyukai bakso hingga ketagihan.
Bahkan, setiap minggu tunangannya meminta untuk membeli bakso. Salah satu bakso yang paling ia sukai adalah bakso Solo.
Baca Juga: Viral, Wanita Ini Temukan Kumpulan Hewan Mirip Belatung di Bakso
Di video itu, pria tersebut tampak sangat menikmati sajian bakso di hadapannya. Ia sudah menikmati beragam jenis bakso dan selalu tampak senang setiap memakannya.
"Di tahu bagaimana membuat baksonya sempurna dengan menambahkan saus, kecap dan sambal," tulis wanita ini dalam video berdurasi 31 detik itu, dikutip dari Suara.com, Kamis (11/8/2022).
Tak hanya itu, tunangan wanita ini juga sangat menyukai makan bakso dengan lontong. Tentu kombinasi ini cukup sulit ditemukan di negara atau bahkan kota lain.
Video ini lantas menarik banyak perhatian warganet. Beragam komentar memenuhi unggahan ini.
"Dia sudah tahu cara menikmati bakso, nggak kayak bule-bule yang lain. Kelihatan dari dia kasih campuran saus, kecap, sama sambalnya," komentar seorang warganet.
Warganet lain ikut berkomentar. "Sekte mana nih yang makan bakso pakai lontong?" ujar warganet ini.
"Laki gue bule nggak suka sambal, kok dia bisa makan gitu," tulis warganet lain di kolom komentar.
Berita Terkait
-
8 Rekomendasi Tempat Makan Bakso di Bandung dengan Cita Rasa Terbaik
-
9 Momen Artis Makan Bakso bareng Presiden Jokowi dan Prabowo, Tuai Pro Kontra
-
Puan Maharani Pamer Makan Bakso Tiga Mangkok, Publik Malah Salah Fokus: Jangan Bilang-bilang ke Ibu
-
Jokowi dan Prabowo Makan Bakso Bereng, Hasto: Mau Makan Jagung, Tapi Gak Tumbuh-tumbuh
-
Di Balik Makan Bakso, Simbol Politik Jokowi Bersama Prabowo
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
Pasang Sirine Peringatan Dini, Pasaman Barat Perkuat Mitigasi Tsunami
-
Soroti Kasus Tambang Ilegal di Solok Selatan, Anggota DPR Rahmat Saleh: Jangan Menimbulkan Perpecahan di Internal APH!
-
Ramlan Nurmatias Klaim Menangkan Pilkada Bukittinggi 2024: Kita Tunggu Hasil Resmi KPU!
-
PDIP Cetak Hattrick di Pilkada Dharmasraya, Alex Indra Lukman: Ini Bukti Kepercayaan Masyarakat!
-
Dugaan Politik Uang di Pilkada Kota Payakumbuh 2024, Tim Supardi-Tri Venindra Lapor Bawaslu!