SuaraSumbar.id - Lama tak terdengar kabar, Yeslin Wang membawa berita bahagia. Mantan istri Delon Thamrin ini baru saja menikah dengan lelaki bernama Joon Gi.
Yeslin Wang membagikan video pernikahan yang digelar di Jimbaran, Bali melalui laman Instagram. Dengan balutan gaun putih lengkap dengan veil, ia tampil anggun.
Sementara itu sang suami, Joon Gi juga tak kalah memesona. Ia mengenakan jas putih dengan aksen kain hitam di sisi dada.
"Mimpi kami yang menjadi nyata," tulis Yeslin Wang di Instagram, Rabu (20/7/2022).
Melalui postingannya itu pula, Yeslin Wang berterima kasih kepada semua orang yang telah membantu melaksanakan pernikahannya dengan Joon Gi.
"Tidak cukup rasanya hanya berterima kasih pada kalian. Kami sangat bersyukur," tuturnya.
Ucapan selamat hadir dari banyak selebriti. Mereka diantaranya Rianty Cartwright, Cici Panda, Hannah Al Rashid hingga Samuel Rizal.
"Laff, selamat untuk kalian berdua," ucap bintang film Ayat-ayat Cinta ini.
"Selamat untuk Yeslin Wang dan suami. Bahagia untuk kalian," sahut Hannah Al Rashid.
Baca Juga: 8 Artis yang Pernah Terlilit Utang Selain Raffi Ahmad, Ada yang Sampai Miliaran Rupiah
"Selamat menempuh hidup baru, big hug," timpal Samuel Rizal.
Sebelum menikah dengan Joon Gi, Yeslin Wang lebih dulu dipersunting Delon Thamrin pada 2011. Namun di 2019, keduanya memutuskan bercerai.
Berita Terkait
-
Delon Sahabat Sandra Dewi Ikut Bereaksi Usai Harvey Moeis Jadi Tersangka Korupsi PT Timah: Gila Nggak Nyangka...
-
Sukses Gelar Konser di Jakarta, Michael Guang Liang Beri Kejutan ke Penggemar
-
Delon Thamrin Cari Bibit Penyanyi Lewat Ajang Kompetisi Divodiva Indonesia 2022
-
Delon Thamrin Beberkan Gelagat Billy Syahputra Usai Dipolisikan Robby Shine
-
Dituduh Berkata Kasar ke Istri Robby Shine, Sosok Billy Syahputra Diungkap Delon Thamrin
Terpopuler
- Pelatih Argentina Buka Suara Soal Sanksi Facundo Garces: Sindir FAM
- Kiper Keturunan Karawang Rp 2,61 Miliar Calon Pengganti Emil Audero Lawan Arab Saudi
- Usai Temui Jokowi di Solo, Abu Bakar Ba'asyir: Orang Kafir Harus Dinasehati!
- Ingatkan KDM Jangan 'Brengsek!' Prabowo Kantongi Nama Kepala Daerah Petantang-Petenteng
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaru, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Pertamax Tetap, Daftar Harga BBM yang Naik Mulai 1 Oktober
-
Lowongan Kerja PLN untuk Lulusan D3 hingga S2, Cek Cara Daftarnya
-
Here We Go! Jelang Lawan Timnas Indonesia: Arab Saudi Krisis, Irak Limbung
-
Berharap Pada Indra Sjafri: Modal Rekor 59% Kemenangan di Ajang Internasional
Terkini
-
10 Faktor Utama Picu Risiko Serangan Jantung, Waspada Sejak Dini!
-
Bunga Bangkai Amorphophallus Titanum Bakal Mekar Sempurna di Agam, Tingginya Capai 190 CM
-
5 Fakta Viral Video 7 Menit Keri Keri IKSPI, Kontennya Masih Misterius!
-
CEK FAKTA: Presiden Prabowo Bekukan PDI Perjuangan, Benarkah?
-
Viral Video Kunci Motor Nyangkut di Gigi Pelajar, Ini 3 Fakta yang Bikin Ngilu!