SuaraSumbar.id - Artis Satria Mulia mengomentari kasus perceraian komedian Sule dan Nathalie Holscher. Menurut model dan aktor itu, isu perceraian itu hanyalah settingan.
Satria menyebut hal itu lantaran Nathalie terlalu mengumbar permasalahan rumah tangganya melalui berbagai platform.
"Gue ajarin buat kalian. Kalau cerai, cerai selingkuh gitu terlalu dipublikasi di publik, itu settingan guys," ujar Satria Mulia melalui video yang dibagikan ulang oleh akun gosip @viral_seleb, dikutip dari Suara.com, Rabu (13/7/2022).
Satria Mulia lantas menyeret nama Raffi Ahmad dan Dewi Perssik yang menurutnya juga suka membuat settingan. Bahkan, dia menduga apabila cara tersebut ditempuh para artis untuk menaikkan pamor.
Baca Juga: Rizwan Dikecam Netizen Gara-gara Becandain Ferdi Anak Sule: Pantas Nathalie Cabut!
"Kayak Aa Sule, kayak Aa Raffi. Kalian mau tahu kalau yang beneran cerai? Kayak Depe (Dewi Perssik) itu terlalu di-publish, terlalu membuka pada wartawan, terlalu mengundang infotainment, terlalu ada di setiap podcast, itu settingan. Karena mereka butuh pamor," sambungnya.
Pendapat Satria Mulia lantas menuai pro kontra. Meski banyak kontra, ternyata tak sedikit pula warganet yang setuju dengan pendapat Satria itu.
"Sebenarnya aku udah berpikir gitu, cuma takut saja salah," kata akun @jack***. "Sepemikiran," balas akun @yeyen***.
"Masa nikah dibuat main-main sih, sanggup dihujat sama netizen? Kalau setingan nggak mungkin deh, apa lagi yang udah punya anak," komentar akun @dilan***.
Sebelumnya, Satria Mulia juga sempat bikin heboh karena membongkar isu artis simpanan waria dan tante-tante yang menyeret nama Rizky Billar.
Berita Terkait
-
Nangis Curhat ke Diky Chandra, Sule Terpukul Digugat Cerai Nathalie Holscher
-
Nathalie Holscher Buka Suara, Kehadiran Adik-adiknya Diduga Bikin Putri Delina Tak Nyaman
-
Dituding Jadi Biang Kerok Nathalie Holscher dan Sule Cerai, Putri Delina Tertawa: Urusin Hidup Kalian Aja!
-
Ragukan Kaesang Pangarep Bukan Anak Presiden Jokowi, Njan Disentil Sule: Hati-hati Sniper Paspampres Dimana-mana
-
Kaesang Pangarep Disuruh Akting Jadi Pedagang Asongan, Sule: Kapan Lagi Ngerjain Anak Presiden
Terpopuler
- Kemarin Koar-koar, Mertua Pratama Arhan Mewek Usai Semen Padang Tak Main di Liga 2
- Simon Tahamata Dihujat Pendukung RMS: Ia Berpaling Demi Uang!
- Resmi! Bek Liga Inggris 1,85 Meter Tiba di Indonesia Akhir Pekan Ini
- Rekomendasi Aplikasi Penghasil Uang Resmi Versi Pemerintah Mei 2025, Dapat Cuan dari HP!
- Lesti Kejora Dipolisikan karena Cover Lagu Yoni Dores, Ariel NOAH Pasang Badan: Kenapa Dipidanakan?
Pilihan
-
5 Rekomendasi Sunscreen Terbaik 2025, Anti Aging Auto Bikin Glowing
-
7 Rekomendasi HP Kamera 108 MP di Bawah Rp5 Juta, Layar AMOLED Lensa Ultrawide
-
5 Rekomendasi HP Xiaomi Rp 1 Jutaan dengan Spesifikasi Gahar Terbaik Mei 2025
-
7 Rekomendasi Mobil Seken Murah, Hemat Bensin Tak Khawatir Rawat Mesin
-
4 Mobil Bekas Murah di Bawah Rp80 Juta: Irit Bahan Bakar, Kabin Longgar
Terkini
-
Komitmen BRI untuk Dunia Bola Nasional: Sponsori GFL Series 3
-
Gunung Semeru Erupsi 4 Kali, Letusan hingga 800 Meter
-
Pemkab Dharmasraya Target 10.000 NIB Selama 2025
-
SIMA Prestasi Unand 2025 Bebas Biaya Pengembangan Institusi, Berikut Syaratnya!
-
Warga Padang Panjang Juga Dapat Sapi Kurban Presiden Prabowo, Lebih Besar dari Padang Pariaman!