SuaraSumbar.id - Nazril Irham atau beken dengan nama Ariel, vokalis grup band Noah, membuat kehebohan saat nongkrong di tempat umum.
Seperti dilihat SuaraSumbar.id pada akun Instagram @lambegosiip, Jumat (8/7/2022), Ariel Noah tengah duduk di tempat umum bersama seorang lelaki.
Tempat nongkrongnya adalah di meja luar kafe yang berada persis di pinggiran jalanan.
Sementara di sekitarnya, banyak orang yang berlalu lalang.
Awalnya, orang-orang sekitarnya tidak ada yang mengetahui bahwa lelaki itu adalah Ariel Noah.
Meski begitu, mereka yang hapal wajah Ariel, sempat mencuri-curi pandang kepada lelaki tersebut.
Wajar saja, karena Ariel saat nongkrong, tengah memakai masker untuk mencegah penyebaran pandemi Covid-19.
Namun, setelah beberapa lama duduk, Ariel memutuskan melepas sejenak maskernya.
Kontan saja orang-orang sekitarnya terkaget-kaget melihat sosoknya.
Baca Juga: Banjir Kecaman! Satpol PP Seret dan Injak Perut Perempuan Tua saat Razia Gepeng
Tak pelak, warga yang melintas di sekitaran tempat nongkrong Ariel langsung mengerubunginya untuk meminta foto bareng.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Viral Aksi Guru Gunting Seragam Murid di Tengah Lapangan Tuai Pro Kontra
-
Najwa Shihab Syok Lihat Ukuran Berlian di Cincin Tunangan Luna Maya: Wow, Gede Banget!
-
3 Artis Cantik Dekat Banget Sama Ariel Noah, Kini Dikabarkan Pacaran dengan Wulan Guritno
-
Sosok Ini Sebut Wulan Guritno dan Ariel Noah Sudah Resmi Pacaran?
-
Jelang Nikah dengan Maxime Bouttier, Luna Maya Dapat Kejutan Bridal Shower
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
- Rekomendasi Mobil Suzuki Bekas Rp100 Jutaan: Ini Pilihan Terbaik dengan Spesifikasi dan Pajak Ringan
- Kapan Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan Jakarta 2025? Cek Jadwal dan Syaratnya
- Pemprov Kalbar Luncurkan Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor, Ini Syarat dan Ketentuannya
Pilihan
-
Penggugat Ijazah Palsu Jokowi Tunjuk Guru Besar UNS Jadi Mediator
-
Sri Mulyani Bocorkan 5 Kesepakatan RI-AS Untuk Batalkan Tarif Trump
-
Meski Ekonomi Lesu, Sri Mulyani Sebut Masyarakat Tetap Rajin Bayar Pajak
-
Sri Mulyani Sebut Rupiah Tahan Banting
-
8 Rekomendasi HP Samsung Murah Terbaik April 2025, Mulai Rp1 Jutaan
Terkini
-
Nyaris Tragedi! Petugas KAI Sumbar Selamatkan Nyawa Pria Diduga OGDJ yang Lari Kejar Kereta Api
-
Pinjaman KUR BRI 2025: Syarat Lengkap, Cara Ajukan Online dan Offline hingga Tabel Cicilan!
-
Aturan Pinjol 2025 OJK: Debt Collector Dilarang Tagih Utang Lewat Jam 8 Malam, Nasabah Wajib Tahu!
-
Lion Air Angkut Jemaah Haji 2025 Embarkasi Padang, Gubernur Sumbar: Jangan Buat Kecewa!
-
5 Bahaya dan Hukum Tidak Bayar Pinjol Legal OJK, Diburu Debt Collector hingga Terancam Penjara!