SuaraSumbar.id - Artis Nikita Mirzani menyeret nama Deddy Corbuzier usai rumahnya dikepung polisi pada Rabu (15/6/2022). Diketahui, rumah Nikita disambangi polisi sekira pukul 03.00 WIB dini hari.
Lewat postingan di Instagram Story, dia menyebut insiden ini terjadi gara-gara dirinya tampil di podcast Deddy Corbuzier.
"Om Deddy ini kayaknya gara-gara aku abis podcast di om Deddy kemarin. Terus jam 3 subuh aku digerebek polisi," kata Nikita Mirzani, dikutip dari Suara.com, Kamis (16/6/2022)
Sembari berseloroh, dia meminta suami Sabrina Chairunnisa itu buat bertanggung jawab atas kejadian yang menimpa dirinya.
"Tanggung jawab," tutur Nikita Mirzani.
Seperti diketahui, Nikita Mirzani baru saja hadir menjadi bintang tamu di podcast YouTube Deddy Corbuzier. Dia tampil bersama Dinar Candy.
Keduanya membahas pertandingan tinju yang dilakukannya baru-baru ini. Saat itu, Nikita Mirzani menang lawan Dinar Candy.
Sebelumnya, netizen sempat memberikan lelucon dengan mengatakan kebanyakan bintang tamu yang hadir di podcast Deddy Corbuzier akan berurusan dengan polisi.
Hanya saja, pengepungan rumah Nikita Mirzani sendiri tidak ada kaitannya dengan konten podcast Deddy Corbuzier. Dia didatangi polisi karena laporan Dito Mahendra.
Baca Juga: Digerebek Polisi Jam 3 Pagi, Nikita Mirzani Seret Nama Deddy Corbuzier: Tanggung Jawab!
Berita Terkait
-
Rumah Digerebek, Nikita Mirzani Akui Ada Kesalahpahaman dengan Polisi
-
Gara-Gara Ini Dito Mahendra Polisikan Nikita Mirzani
-
Nikita Mirzani Beberkan Kejanggalan Kedatangan Polisi ke Rumahnya: Nggak Masuk Akal
-
Usai Datangi Polres Serang Kota, Nikita Mirzani Ledek Dito Mahendra dan Nindy Ayunda
-
Soimah Tantang Nikita Mirzani Adu Jotos, Acha Septriasa Dikabarkan Meninggal Dunia
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
Pilihan
Terkini
-
933 Kasus Gigitan Rabies Tanah Datar Selama 2025, Hewan Peliharaan Jadi Sorotan
-
Huntara Korban Bencana Sumbar Dikebut Rampung Jelang Ramadhan, Agam Prioritas Utama
-
50 Alat Berat Dikebut Normalisasi Sungai di Sumbar, Cegah Banjir Susulan!
-
Ini Penyebab Sinkhole Limapuluh Kota, Bukan dari Runtuhan Batu Gamping!
-
Sinkhole di Sawah Limapuluh Kota Keluarkan Air Biru Jernih, Ini Penjelasan Badan Geologi