SuaraSumbar.id - Meski tidak besar, rumah lazimnya selalu mempunyai ruangan yang berdimensi lebar untuk beraktifitas di dalamnya. Tapi rumah di Indonesia ini berdesain sangat tipis.
Hal tersebut diketahui publik setelah pengguna TikTok @jengatno03, memvideokan rumahnya yang masih dalam tahap pembangunan.
Rumahnya sangat unik, karena berbentuk panjang menyamping. Tapi luas dimensinya sangat kecil, seperti layaknya koridor.
Alhasil, kalau dilihat dari depan, maka rumah itu terbilang luas. Tapi kalau dilihat dari samping, barulah ketahuan kalau luas rumah itu hanya seperti dinding tebal.
Baca Juga: Driver Ojol Chat Customer Pakai Kertas karena HP Rusak, Aksi Sopir Taksi Ini Bikin Terharu
"Alhamdulillah jadilah lur, ya adanya lahan segitu. Kecil juga tidak apa-apa, tak masalah," kata dia sembari memvideokan rumahnya.
Dalam video lainnya, dia juga menampakkan bagian dalam rumahnya yang sangat kecil.
"Keren tuh arsiteknya," puji @paidjoxxx.
"Terlalu kreatif yang bikin," kata @imamxxx.
"Tidak apa-apa mas rumahnya kecil, daripada ngontrak," kata @anikxxx.
Baca Juga: Viral Penampakan Toilet Mewah Karyawan Diduga Berada di Gedung Lembaga Legislatif
"Malah bagus, keren," kata @yanixxx.
Pengunggah video itu membalas, "Memang tanahnya juga mas, bentuknya segitiga."
Sementara akun @davixxx menyebut nama pemilik rumah tersebut. "Rumahnya Kang Basori, Yosorejo."
Untuk diketahui, Yosorejo adalah nama kampung di daerah Kota Metro, Provinsi Lampung.
Kontributor : Rizky Islam
Berita Terkait
-
Jebakan Maskulinitas di Balik Tren Video Laki-laki Tidak Bercerita
-
Menu Sushi Seblak dan Nasi Kuning Disebut Jadi Penyebab Timnas Indonesia Dibantai Jepang: Pantes Ngamuk..
-
Sadbor sebagai Duta Anti Judi Online: Paradoks Makna Pemberian Gelar
-
Polda Metro Kerahkan Ribuan Personel Amankan Debat Ketiga Pilkada Jakarta Malam Ini, Jamin Tak Ada Ancaman
-
Apa Itu Tarian Haka? Viral Dibawakan Hana Rawhiti di Parlemen NZ
Terpopuler
- Tersandung Skandal Wanita Simpanan Vanessa Nabila, Ahmad Luthfi Kenang Wasiat Mendiang Istri
- Gibran Tinjau Makan Gratis di SMAN 70, Dokter Tifa Sebut Salah Sasaran : Itu Anak Orang Elit
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- Dibongkar Ahmad Sahroni, Ini Deretan 'Dosa' Ivan Sugianto sampai Rekening Diblokir PPATK
- Pernampakan Mobil Mewah Milik Ahmad Luthfi yang Dikendarai Vanessa Nabila, Pajaknya Tak Dibayar?
Pilihan
-
Patut Dicontoh! Ini Respon Eliano Reijnders Usai Kembali Terdepak dari Timnas Indonesia
-
Ada Korban Jiwa dari Konflik Tambang di Paser, JATAM Kaltim: Merusak Kehidupan!
-
Pemerintah Nekat Naikkan Pajak saat Gelombang PHK Masih Menggila
-
Dugaan Pelanggaran Pemilu, Bawaslu Pantau Interaksi Basri Rase dengan ASN
-
Kuasa Hukum Tuding Kejanggalan, Kasus Cek Kosong Hasanuddin Mas'ud Dibawa ke Tingkat Nasional
Terkini
-
Warga Diimbau Hindari Jalur Rawan Longsor dan Banjir di Pasaman
-
HOAKS! Arema FC Bantah Keras Rumor Depak Choi Bo-kyeong
-
Banjir Landa Dua Kecamatan di Aceh Jaya, Ratusan Warga Mengungsi"
-
3 Desa di Subulussalam Aceh Dilanda Banjir, Rumah Warga Terendam
-
Harimau Sumatera 'Gadih Mudiak Aie' Dievakuasi dari Kandang Jebak, Begini Kondisinya!