SuaraSumbar.id - Warganet dibuat marah oleh konten video yang diunggah oleh pengguna TikTok #@tobymesak08. Sebab, dalam video tersebut, seorang lelaki menawarkan agar mengadopsi anak angkatnya.
Publik mengecam konten tersebut, karena dinilai tidak berperikemanusiaan dan merendahkan harkat martabat bocah perempuan tersebut.
Dalam video yang dilihat SuaraSumbar.id, Selasa (7/6/2022), tampak seorang anak perempuan berparas manis tengah bermain ponsel.
"Ada yang mau adopsi gak, ini anak angkatku gaes?" demikian tulisan dalam video tersebut.
Pada video itu juga terdapat tulisan bahwa anak perempuan tersebut dulu diadopsinya untuk menjadi pancingan agar dirinya segera mempunyai anak.
"Sekarang sudah punya 2 anak," tulisnya di dalam video.
Kontan saja konten tersebut mendapat banyak kecaman dari warganet.
"Elu aja gue adipsi bang jadi kacung," kata seorang komentator.
"Sesudah dia diadopsi, aku yakin hidupmu akan susah karena ini anak adalah ladang rezeki buat kamu," kata @annaxxx.
Baca Juga: Jawaban Murid di Soal yang Dikoreksi Ini Tak Biasa, Guru Sebut Bocah Server Mistis
"Anak pancingan? Ya Allah kenapa aku sedih ya," kata @bilxxx.
Ada pula yang kesal dan meminta alamat rumah orang tersebut. "Cek lokasi, biar aku jemput sekarang," kata @idharxxx.
"Jadi manusia manusia itu harus punya hati yang tulus," @ndmaxxx menasihati.
"Dulu saya adopsi buat jadi pancingan saja. Sumpah nyesek banget kalau anak itu tahu," kata @donaxxx.
Sementara akun @budixxx curiga, "Beneran atau cuma buat rame akunnya? Kalau memang iya, sini mas, meskipun anak saya sudah 3, Insya Allah sanggup dan amanah."
Revisi aturan adopsi
Berita Terkait
-
Jawaban Murid di Soal yang Dikoreksi Ini Tak Biasa, Guru Sebut Bocah Server Mistis
-
Ernest Prakasa Soroti Tren Remaja Hadang Truk: Ketabrak Mati, Sopir Kena Pasal, Kusut!
-
Pria Gresik yang Menikahi Kambing Ternyata Cuma Demi Konten, Publik: Hilang Akal Sehat Gegara Engagement
-
Malu Ice Cream Jatuh saat di Eskalator, Warganet Ini Pura-pura Nyanyi
-
Bus Ditahan Karena Ada Kotoran BAB Penumpang Jatuh Namun Tak Ada Satupun yang Mengaku
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
Terkini
-
Kak Seto Usul Penampungan Anak Yatim Piatu Korban Banjir Bandang di Sumbar, Termasuk Aceh dan Sumut
-
24 Konflik Satwa dengan Manusia di Agam Sepanjang 2025, Kasus Harimau Sumatera hingga Beruang
-
BBM Alat Berat Langka Pasca Tanggap Darurat, Pembersihan Material Bencana di Agam Terkendala!
-
Kak Seto Sambangi Anak Penyintas Banjir di Sumbar: Mereka Perlu Perlakuan Khusus!
-
Akses Talamau Pasaman Barat Terancam Putus, Jembatan Panjang-Talu Perlu Jalan Alternatif!