SuaraSumbar.id - Jangan menilai buku dari sampulnya, begitulah petitih yang pas mengiaskan rumah seorang kakek di Malaysia ini.
Sebab, dari luar, rumah sang kakek tampak seperti gubuk kumuh. Tapi begitu pintunya dibuka, maka akan terlihat isi rumahnya seperti hotel mewah.
Video sang kakek menunjukkan interior dalam rumahnya yang dari luar tampak kumuh dan reyot, viral di media sosial TikTok, Rabu (18/5/2022).
Seperti dilihat SuaraSumbar.id di akun TikTok @salahuddinmazelan, tampak seorang kakek bersarung berjalan menuju pintu rumahnya.
Area sekitar rumah kakek itu tampak kumuh. Ada sepeda motor Honda tahun 70-an terparkir di halaman tanah depan rumahnya.
Rumah kakek itu pun seperti gubuk atau persisnya gudang barang bekas.
Sebagai dinding rumah, kakek itu memasang seng yang sudah berakarat. Itu pun seng dinding tersebut tak terpasang secara rapi.
Belum lagi ada seng yang menuntai. Sementara ada bagian dinding rumah lainnya yang ditempeli papan tidak bercat.
"Pertama kali lihat, rumah ini seperti kamar mandi," demikian tulisan dalam video tersebut.
Baca Juga: Ayahnya Hanya Miliki Handphone Jadul, Kisah Anak Rela Menabung Demi Belikan HP Bikin Haru
Video dilanjutkan dengan kakek berkopiah merah itu mengajak si perekam video masuk ke dalam rumahnya.
Berita Terkait
-
Trump Kembali Tunda Blokir TikTok, Dikasih Waktu 75 Hari
-
Gibran Ikut Tren Lebaran di TikTok, Intip Momen Akrab Bareng Prabowo dan Keluarga
-
Cina Tolak Kesepakatan TikTok di AS, Tarif Impor Baru Trump Jadi Biang Kerok
-
Siapa Sosok Walid? Tokoh Pemimpin Sekte di Serial Bidaah yang Viral di TikTok
-
Viral! Wanita Ini Punya Cara Jitu Bungkam Pertanyaan 'Nyinyir' saat Lebaran, Kaosnya Bikin Ngakak!
Terpopuler
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Lisa Mariana Pamer Foto Lawas di Kolam Renang, Diduga Beri Kode Pernah Dekat dengan Hotman Paris
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Chat Istri Ridwan Kamil kepada Imam Masjid Raya Al Jabbar: Kami Kuat..
Pilihan
-
Nova Arianto: Ada 'Resep Rahasia' STY Saat Timnas Indonesia U-17 Hajar Korea Selatan
-
Duh! Nova Arianto Punya Ketakutan Sebelum Susun Taktik Timnas Indonesia U-17 Hadapi Yaman
-
Bukan Inter Milan, Dua Klub Italia Ini Terdepan Dapatkan Jay Idzes
-
Cerita Trio Eks Kapolresta Solo Lancarkan Arus Mudik-Balik 2025
-
Gawat! Mees Hilgers Terkapar di Lapangan, Ternyata Kena Penyakit Ini
Terkini
-
Harga Tiket Pesawat Padang-Jakarta Tembus Rp 10 Jutaan, ke Malaysia Hanya Rp 1,4 Juta
-
8 Kasus Kecelakaan Lalu Lintas di Pasaman Barat Selama Operasi Ketupat Singgalang 2025, 3 Tewas!
-
Langkah Hebat Desa Wunut, Bagi-Bagi THR dan Sediakan Jaminan Sosial untuk Warga
-
Gempa 4,7 Magnitudo Guncang Kabupaten Agam, BMKG Ungkap Pemicunya
-
BRI UMKM EXPO(RT) 2025: Minyak Telon Aromatik Habbie Sukses, Meraih Rekor MURI