SuaraSumbar.id - Menjadi petugas kebersihan adalah pekerjaan mulia, tapi terkadang harus menghadapi tugas yang berat. Itu seperti petugas kebersihan di salah satu losmen ini.
Seorang petugas kebersihan di tempat penginapan tersebut tampak terbengong-bengong, karena melihat situasi kamar yang harus dibersihkannya porak-poranda serta sarat kotoran.
Hal tersebut terekam video amatir yang menjadi perbincangan publik, setelah viral di media-media sosial, Kamis (28/4/2022).
Melihat kondisi kamar yang berantakan, komunitas dunia maya banyak menerka si penyewa memakai ruang tersebut untuk berhubungan badan secara hardcore.
Seperti diliat SuaraSumbar.id di akun Instagram @dagelanviral, seorang petugas kebersihan terpana di depan pintu kamar.
Video tersebut berlanjut saat petugas kebersihan yang membawa alat bersih-bersih itu memasuki kamar.
Tampak kamar penginapan kelas melati tersebut sangat berantakan. Sampah ada di mana-mana. Ada pula sebotol bir yang sudah kosong di meja.
Tapi yang paling memprihatinkan, terdapat banyak bercak-bercak diduga sperma di seprai.
Selain itu, ada pula bercak-becak berwarna kemerahan di atas tempat tidur.
Baca Juga: Video Viral! Pedagang Tahu Bulat Dikeroyok Bos dan Keluarganya karena Mau Bikin Usaha Sendiri
KOndisi kamar seperti dalam video itu, membuat warganet banyak menerka seperti apa kelakuan penyewanya.
"Ganas juga," kata @dahri sembari membubuhkan emotikon tertawa.
Akun @grennaxxx menerka "Kasus pembunuhan ya?"
"Kayaknya tuh yang nyewa hotel habis xxxx," kata akun @bbxxx.
"Fix hardcore," tukas akun @ranxxx.
"Habis unboxing barang baru," kata akun @mhxxx.
Berita Terkait
-
Video Viral! Pedagang Tahu Bulat Dikeroyok Bos dan Keluarganya karena Mau Bikin Usaha Sendiri
-
Perempuan Ini Heran Dengan Daging Berbulu Hitam Kecokelatan di Mangkuk Ciloknya
-
Kambing Penurut Seperti Anjing Ini Membuat Warganet Gemas Ingin Memilik, Larinya Unik
-
Rela Antre di Jalan Pintas Sempit, para Pemotor Ini Serbu Gang "Lorong Waktu"
-
Viral Cara Pemilik Kolam Beri Hukuman Dua Bocah yang Habiskan Ikannya, Tuai Pujian
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Blue Bird yang Banyak Dilirik: Service Record Jelas, Harga Mulai Rp60 Jutaan
- 5 Sepatu Jalan Kaki untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantalan Nyaman Bisa Cegah Nyeri Sendi
- 7 Sepatu Sandal Skechers Diskon hingga 50% di Sports Station, Empuk Banget!
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
- Evaluasi Target Harga BUMI Usai Investor China Ramai Lego Saham Akhir 2025
Pilihan
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
-
4 HP Murah Layar AMOLED RAM 8 GB Terbaik, Visual Mewah Lancar Multitasking
-
7 HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025, Daily Driver Andalan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
Terkini
-
Semua Sungai Dangkal Wajib Dikeruk Cegah Banjir Bandang Berulang, Ini Kata Gubernur Sumbar
-
Harimau Sumatera Muncul di Pemukiman Warga Agam Awal 2026, BKSDA Pasang Kamera Jebak
-
Tebing Ngarai Sianok Bukittinggi Longsor Usai Bencana Sumbar, Sawah Warga Terkikis dan Wisata Lesu!
-
Megawati Utus Ribka Tjiptaning Pimpin Relawan Kesehatan PDIP ke Sumatera, Kirim Dokter dan Perawat
-
Pemprov Sumbar Jamin Kebutuhan Korban Bencana di Huntara, Bantuan Bulanan Disiapkan