SuaraSumbar.id - Platform OnlyFans masih menjadi pro kontra di kalangan netizen Indonesia. Sebab, kontennya seksi-seksi. Namun, beberapa orang tetap mengakses dan bahkan aktif di platform tersebut.
Salah satunya adalah gadis bernama Dea yang baru-baru ini diundang ke podcast Deddy Corbuzier. Konten krerator OnlyFans asal Indonesia itu blak-blakan soal pengalamannya bermain platform tersebut.
Dea membahas pendapatannya dari unggahan foto seksi di OnlyFans. Ia mengaku bisa menerima belasan juta dari OnlyFans.
"Kalau sosmed aja, itu 7 dolar. Tapi kepotong dari OnlyFans. Jadi, masuknya ke aku 5,40 dolar hitungannya (per subscriber)," katanya, dikuti dari Matamata.com, Rabu (9/3/2022).
Baca Juga: Hilman Hariwijaya Meninggal, Bye Bye Crazy Rich Bandung buat Doni Salmanan
Mendapat penghasilan fantastis dari foto seksi, ternyata Dea tak semata-mata cari uang lewat OnlyFans. Ia memang hobi foto cosplay seksi dan tak berniat menjadikan OnlyFans sebagai ladang penghasilannya.
"Nggak cari uang juga (lewat OnlyFans). Aku tuh cuma pengen cosplay cosplay gitu. Jujur aja, aku masih dapat uang saku dari mama, dan masih lebih banyak uang sakuku daripada dari OnlyFans," ungkap Dea.
Berkecimpung di platform yang menuai pro kontra, tentu Dea menerima resiko dicibir oleh netizen. Meski sakit hati, tapi Dea berusaha untuk cuek demi menjaga kesehatan mentalnya.
"Yaudah biarin aja orang mau ngomongin apa. Ada yang ngatain aku orang nggak bener, cuma ya udah. Sakit sih sakit ya, sedih ya sedih, tapi risiko, ya udah diem aja orang mau ngomong apa. Aku hanya berusaha menjaga pikiran aku aja, menjaga kestabilan mental aku," tutur Dea.
Baca Juga: Lebih Dekat dengan Dea OnlyFans, Selebgram yang Jual Foto Vulgar Raup Duit Jutaan Rupiah
Berita Terkait
-
Nama Asli Msbreewc: Viral karena Bikin Konten Bareng Teguh Suwandi
-
Aksi 'Twerking' Bintang OnlyFans asal Kanada usai Sabet Medali Perunggu Olimpiade Tuai Perdebatan
-
Maju Pilkada Tangsel, Publik Percaya Ketulusan Marshel Widianto, Tapi Tidak dengan Kemampuannya
-
Jay Park Umumkan Buka Akun OnlyFans, Knetz: Ini Buruk untuk Citranya!
-
Marshel Widianto Bakal Ikut Pilwakot Tangsel, Publik Ingat Rekam Jejaknya Membeli Konten Porno Dea OnlyFans
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
KPU Kaltim Pastikan Debat Ketiga Berlangsung Kondusif, Aturan Diperketat
-
Kekerasan di Paser: Polda Kaltim Buru Pelaku, JATAM Desak Cabut Izin PT MCM
-
276 Kegiatan Kampanye Tercatat di Kaltim, Reses DPRD Jadi Sorotan Bawaslu
-
Kerja Sambil Liburan di Australia Bisa Dapat Gaji Berapa? Yuk, Simak Syarat WHV Terbaru
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
Terkini
-
3 Desa di Subulussalam Aceh Dilanda Banjir, Rumah Warga Terendam
-
Harimau Sumatera 'Gadih Mudiak Aie' Dievakuasi dari Kandang Jebak, Begini Kondisinya!
-
Kasus Narkoba Padang Pariaman Meroket, Polres Bentuk 103 Posko Tangguh
-
Debat Panas Pilkada Padang: Calon Saling Serang Soal Nasib Pasar Tradisional
-
Aksi Lintas Provinsi! Sindikat Pencuri L300 Dibekuk, 4 Tersangka Ditangkap Polisi