SuaraSumbar.id - Nikita Willy akan melahirkan buah hati pertamanya dengan Indra Priawan pada akhir Maret atau awal April 2022.
Rencananya, Nikita akan menjalani persalinan di Rumah Sakit Cedars Sinai, yang berlokasi di Los Angeles, Amerika Serikat (AS).
"Sebenarnya ada beberapa hal, tapi hal pertama adalah kita akan mendapatkan fasilitas kesehatan yang terbaik untuk anak kita dan Niki saat melahirkan, dan yang kedua karna kita tahu kondisi covid-19 sekarang tidak terkendali, jadi kita pengennya pas Niki melahirkan dan babynya lahir mendapatkan perawatan yang terbaik," jelas Indra, Selasa (1/3/2022).
Menurut Nikita, ia bisa lebih aktif saat berada di Amerika.
"Banyak banget benefit yang aku dapat ketika lagi disini, ketika lagi di Jakarta kan aku sedang tidak menerima kerjaan. Syuting apa pun jadi kerjaannya cuma di apartemen doang. Kalo di sini aku bisa melakukan pekerjaan rumah sendiri, outdoor, banyak sekali yang bisa aku lakukan dan itu menurut aku sangat bermanfaat," jelas Niki.
"Sebelum ke sini kami bertanya-tanya kepada teman-teman yang juga menjalani proses kelahiran di sini. Mereka bilang dokternya bagus dan rumah sakitnya juga bagus. Dan kami juga cocok untuk menjalani proses kelahiran ini di sini. bagus dan rumah sakitnya juga bagus. Dan kami juga cocok untuk menjalani proses kelahiran ini di sini," tambah Indra. (Antara)
Berita Terkait
-
Aksi Gila Jose Mourinho, Sembunyi di Bus hingga Keranjang Cucian Demi Tonton Timnya Main
-
The Real Sultan, Nikita Willy Melahirkan di RS Langganan Artis Hollywood
-
4 Artis Melahirkan di Luar Negeri, Nikita Willy Ditangani Dokter Kandungan Kylie Jenner
-
Hasil Liga Italia: Gol Penalti Tammy Abraham Antar Roma Bekuk Spezia 1-0
-
Nikita Willy Bakal Lahiran di RS Ternama Langganan Seleb Hollywood
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Satu Lagi Jasad Korban Banjir Bandang Agam Ditemukan, Tubuhnya Tak Lagi Utuh
-
Tiga Siklus Kesiapsiagaan Bencana Versi BNPB, Ini yang Harus Diketahui Sebelum Bencana Datang!
-
29 Orang Tewas dalam Kecelakaan Lalu Lintas di Pasaman Barat, 291 Korban Luka-luka
-
Pengungsi Banjir Bandang Maninjau Agam 428 Orang, Jalan Provinsi Putus Total!
-
Pascabanjir Aceh Tamiang: Santri Darul Mukhlisin Siap Kembali ke Sekolah Berkat Kementerian PU