SuaraSumbar.id - Seorang anggota DPRD Sumatera Barat (Sumbar), Rinaldi Dt. Rajo Mangkuto, meninggal dunia usai mengalami kecelakaan tunggal di kawasan Nagari Baringin, Palembayan, kabupaten Agam, Kamis (25/11/2021).
Dari hasil olah TKP, polisi menduga kecelakaan yang menghilangkan nyawa anggota DPRD Sumbar itu, disebabkan kondisi turunan jalan yang terjal. Saat kejadian, politisi PKS itu dilaporkan sedang melakukan kunjungan kerja bersama Dinas PUPR.
Kasubag Humas Polres Agam AKP Nurdin mengatakan, sepeda motor merk Yamaha Mio yang dikendarai Rinaldi melaju dari arah jorong Data menuju jorong Koto Baru.
Sampail di tempat kejadian, sepeda motor tersebut diduga mengalami rem blong sehingga hilang kendali dan terjatuh ke jurang sedalam lebih kurang 15 meter.
"Korban mengalami luka-luka dan meninggal dunia di Puskesmas Balai Ahad Maninjau, ” katanya, dikutip dari Covesia.com - jaringan Suara.com.
Saat ini, jasad Rinaldi sudah dibawa ke rumah duka di Tanjung Batuang, Nagari II Koto, Kecamatan Tanjung Raya.
Baca Juga: Politisi PKS Kecam Prabowo Subianto: Akui Israel, Artinya Setuju Penjajahan atas Palestina
Penyelenggaraan jenazah dilakukan di Tanjung Batuang, nanti juga disalatkan di Mesjid Raya II Koto, dan dimakamkan di Makam keluarga di Nagari Maninjau.
Berita Terkait
-
Seorang Warganet Gelar Tahlilan untuk Dali Wassink Suami Jennifer Coppen, Padahal Gak Ada Hubungan Keluarga
-
Kecelakaan Tunggal Bus Semarang-Batang Hari Kedua Lebaran 2024: Jasa Raharja Jamin Santunan
-
Deretan Fakta Unik: Kapan Kecelakaan Mobil Pertama Kali Terjadi?
-
Ambulans Bawa Pasien Melahirkan Terjun ke Sungai Sedalam 30 Meter di Aceh
-
Terungkap Kronologi Kecelakaan Rendy Kjaernett dan Lady Nayoan di Tol: Mobil Terselip dan Terguling
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
-
Pegawai Komdigi Manfaatkan Alat AIS Rp250 M untuk Lindungi Judol, Roy Suryo Duga Ada Menteri Ikut 'Bermain'
Terkini
-
Kakak-Adik Nia Kurnia Sari Perankan Sahabat di Film Tragedi Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan
-
Harga Cabai Rawit Anjlok di Solok Selatan, Kini Cuma Rp21 Ribu per Kilogram
-
Aditya Gumay Garap Film Nia Kurnia Sari, Kisah Nyata Gadis Penjual Gorengan yang Tewas Dibunuh
-
SMA 12 Padang Disegel? Klarifikasi Dinas Pendidikan dan Anak Nagari Nanggalo
-
Lalin Sumbar-Riau Lumpuh! Truk Terbalik di Jembatan Tanjung Alai