SuaraSumbar.id - Nicky Tirta mengaku belum sanggup berziarah ke makam sahabatnya, Vanessa Angel. Nikcy masih berat menerima kenyataan bahwa sahabatnya itu telah tiada.
"Sampai sekarang kalau ditanya misalnya aku sudah ke makamnya apa belum, aku belum juga. Aku belum siap, belum mau," kata Nicky Tirta, dikutip dari Suara.com, Jumat (19/11/2021).
Nicky Tirta bersyukur makam Vanessa Angel hingga sekarang masih ramai peziarah. Namun, ia justru butuh waktu sepi di mana ia bisa berziarah dengan bebas.
"Karena di sana pasti masih ada banyak orang, aku enggak mau . Aku mau sendiri karena bener-bener aku mau lihat," ujar Nicky Tirta.
Nicky Tirta sendiri kaget saat pertama mendengar kabar kecelakaan maut yang menimpa Vanessa Angel dan suami, Bibi Ardiansyah. Mendapat kabar dari kerabatnya di Surabaya, ia sempat kehilangan kesadaran.
"Aku pertama tahu dikabarin kerabat di Surabaya, itu aku langsung nge-blank," imbuh Nicky Tirta.
Padahal, saat itu lelaki 38 tahun itu sedang di mobil bersama anaknya. Nicky Tirta pun sempat bengong dan tak fokus.
"Itu aku langsung gimana sih orang nge-blank, aku lagi sama anakku tapi pikiranku ngawang ke mana," tutur Nicky Tirta.
Diketahui, Nicky Tirta merupakan sahabat dekat dan sempat mengeluarkan single duet bersama berjudul "Indah Cintaku".
Baca Juga: Berduka Vanessa Angel Meninggal, Nicky Tirta Tak Sanggup Dengar Lagu Indah Cintaku
Vanessa Angel dan suaminya Bibi Ardiansyah sendiri meninggal dunia dalam kecelakan maut 4 November lalu di Tol Jombang-Mojokerto.
Berita Terkait
-
Cerita Ayah Bibi Andriansyah, Sopir Sempat Bilang Vanessa Angel Sadar Setelah Kecelakaan
-
Ayah Langsung Lemas Melihat Foto Bibi Ardiansyah Kiriman Sopir
-
Vanessa Angel Sempat Sadar Usai Kecelakaan, Ayah Bibi Dengar Suara Gala Menangis
-
Gala Bersama Keluarga Bibi Ardiansyah Terus, Apakah Ayah Vanessa Angel Protes?
-
Sembari Menangis, Tubagus Joddy Mengaku Vanessa Angel Sempat Sadar
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Kapan BLT Kesra Rp 900 Ribu November 2025 Cair? Begini Cara Cek Penerimanya
-
Ratusan Ribu Warga Padang Ikut Simulasi Tsunami Megathrust Mentawai, Waktu Evakuasi Hanya 20 Menit!
-
BRI Hadirkan Lagi Pengusaha Muda BRILiaN 2025, Tahun Ini Jangkau 8 Wilayah Indonesia
-
CEK FAKTA: Luhut Ancam Tembak Mati Rakyat Indonesia, Benarkah?
-
Benarkah Purbaya Kembalikan Harga Bensin Seperti Era Soeharto? Begini Faktanya