SuaraSumbar.id - Sejumlah artis Tanah Air mengganti namanya setelah resmi peluk Islam alias mualaf. Mayoritas nama yang dipilih cenderung lebih religius.
Rata-rata, nama yang mereka pilih berbeda jauh dari nama aslinya. Berikut 5 artis yang ganti saat jadi mualaf dikutip dari Suara.com.
1. Berry Manoch
Personel band Saint Loco ini memutuskan jadi mualaf pada tahun 2015. Setelah mualaf, ia mengganti namanya menjadi Muhammad Berry Al Fatah.
Sebelumnya, Berry sempat terjerat kasus narkoba sehingga kehilangan keluarga dan jauh dari kedua putrinya. Ia juga sempat berkali-kali berganti pasangan hingga merasa tak punya pegangan hidup.
2. Steve Emmanuel
Steve Emmanuel sempat mualaf pada tahun 2008. Saat itu ia rajin mengikuti kajian Islam dan mengganti namanya menjadi Yusuf Iman.
Namun, tahun 2019, ia mengaku beragama Kristen saat ditanya oleh hakim di persidangan.
3. Diego Michiels
Baca Juga: 6 Artis Ganti Nama saat Mualaf, Bernuansa Arab dan Islami
Pesepakbola Arema FC dan Timnas U-23 Indonesia, Diego Michiels mengganti namanya menjadi Diego Muhammad bin Robbie Michiels.
Sebelumnya, Diego juga dikenal dengan imej bad boy. Ia juga pernah ketagihan alkohol dan obat-obatan.
4. Cristian Gonzales
Pesepakbola asal Uruguay yang pernah kini jadi pemain di tim RANS FC itu menjadi mualaf pada tahun 2003. Semua bermula dari dirinya yang sering melihat sang istri, Eva Nurida Siregar kerap melaksanakan ibadah salat.
Setelah mualaf, Cristian mengubah namanya menjadi Mustafa. Nama itu merupakan pemberian dari guru spiritualnya di Surabaya.
Kemudian, Eva menambahkan Habibi sebagai tanda sayangnya kepada sang suami. Nama lengkapnya menjadi Mustafa Habibi.
Berita Terkait
-
Indonesia Kembali Kedatangan 9,5 Juta Vaksin Sinovac dari China
-
Pernah Jadi Guru Pak Tarno, Pesulap Senior di Malang Ini Banting Setir Jadi Penarik Bentor
-
Daftar 5 Artis Indonesia Menikah Muda, Semua di Bawah Usia 23 Tahun
-
Fakta-fakta Video Gancet Pasangan Luar Nikah yang Viral di Media Sosial dan Ditolong Ustaz
-
Tetap Langgeng hingga Puluhan Tahun, Ini 8 Potret Persahabatan Artis 90-an
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Pemprov Sumbar Bakal Bongkar Paksa Bangunan Ilegal di Kawasan Konservasi di Batang Anai
-
Wings Air Resmi Buka Penerbangan Padang-Sibolga, Kapan Mulai Beroperasi?
-
Bareskrim Sorot Tambang Ilegal di Sumbar, Tim Sudah Turun!
-
Air Sinkhole di Limapuluh Kota Tercemar Bakteri E-Coli, Tak Layak Konsumsi!
-
Banjir Putuskan Jalan Provinsi AgamLimapuluh Kota, Akses Palupuh Lumpuh Total