Dia juga memegang rekor gol terbanyak yang dicetak di Serie A saat bermain untuk satu klub.
3. Paul Scholes - Manchester United
Paul Scholes menjadi salah satu pemain yang hanya menghabiskan kariernya bersama satu klub saja, yakni Manchester United.
Scholes mengawali kariernya bersama Setan Merah pada musim 1994/1995. Pemain asal Inggris ini juga menjadi sosok kunci keberhasilan MU meraih treble winners pada musim 1998/1999.
Selama memperkuat Setan Merah, Scholes telah meraih 11 gelar Liga Inggris, tiga Piala FA, dua Piala Liga Inggris, dan dua gelar Liga Champions.
Scholes sempat pensiun pada tahun 2011. Namun, pada awal tahun 2012, Scholes kembali bermain untuk Manchester United dan kembali gantung sepatu pada Mei 2013.
4. Ryan Giggs - Manchester United
Ryan Giggs menjadi salah satu pesepak bola yang paling loyal di dunia. Pemain asal Wales ini hanya menghabiskan kariernya bersama Manchester United.
Giggs mencatatkan penampilan pertamanya untuk tim Setan Merah pada musim 1990/1991. Semusim kemudian, dia langsung tampil reguler di bawah asuhan Sir Alex Ferguson.
Baca Juga: PON Papua: Tim Sepak Bola Jawa Barat Boyong 20 Pemain
Sejak saat itu, Giggs menjadi pemain yang cukup penting di balik kesuksesan Manchester United, baik di kompetisi domestik maupun di pentas Eropa.
Selama memperkuat MU, Giggs telah meraih 13 gelar Liga Inggris, empat Piala FA, dua kali Liga Champions, dan sederet gelar lainnya.
Selain itu, Giggs juga mencatatkan rekor penampilan terbanyak bersama Manchester United sepanjang sejarah, yakni dengan 805 kali. [Muh Adif Setiawan]
Tag
Berita Terkait
-
7 Bintang Sepak Bola Dunia yang Asah Kemampuan Lewat Futsal, Salah Satunya Neymar
-
Jadwal Siaran Langsung Sepak Bola TV Malam Ini, Ada Barcelona vs Granada
-
Dari Kambing Hitam Jadi Pahlawan, Jesse Lingard: Itulah Sepak Bola
-
Putra Sulung Darius Sinathrya Bakal Sekolah Sepak Bola di Prancis, Donna Agnesia Terharu
-
Sejarah Galatama, Kompetisi Sepak Bola Indonesia Era 80an
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
Terkini
-
Mendagri Sebut Bencana Sumbar Tak Separah Aceh dan Sumut, Tito: Masih Relatif!
-
Kapan Libur Isra Mikraj 2026? Cek Jadwal Lengkap Long Weekend Januari
-
Berapa Gaji PPPK Paruh Waktu 2026? Ini Rincian Lengkap Gaji dan Tunjangannya
-
BKSDA Temukan Lagi Amorphophallus Titanum di Agam, Bunga Endemik Sumatera Setinggi 113 Cm
-
Pemprov Sumbar Bakal Bongkar Paksa Bangunan Ilegal di Kawasan Konservasi di Batang Anai