SuaraSumbar.id - Polemik sumbangan dengan surat bertanda tangan Gubernur Sumatera Barat (Sumbar) Mahyeldi Ansharullah masih terus bergulir. Sampai saat ini, kasus yang menjerat 5 pelaku itu masih ditangani pihak kepolisian.
Menyikapi persoalan itu, tiga fraksi di DPRD Sumbar pun mengajukan hak angket. Hal ini dilakukan untuk mengurai polemik itu.
Apalagi, kata politisi dari Fraksi Demokrat, Nurnas, kasus permintaan sumbangan tersebut turut disorot oleh KPK, Mendagri, Ombudsman dan Komisi Informasi (KI) Sumbar.
“Agar persoalan ini dapat diselesaikan secara objektif, maka diajukan hak angket. Juga, menghindari krisis kepercayaan dari masyarakat,” kata Nurnas yang juru bicara hak angket 3 fraksi DPRD Sumbar, dikutip dari Covesia.com - jaringan Suara.com, Selasa (14/9/2021).
Selain itu, menurutnya, hak angket perlu dilakukan guna kepastian hukum. Hal angket diajukan oleh tiga fraksi dan 1 partai (10 anggota partai Demokrat, 14 Gerindra, 6 anggota dari PDIP-PKB dan ditambah 3 anggota dari Nasdem.
“Semuanya 33 anggota mengusulkan dan yang membubuhkan tanda tangan sebanyak 17 anggota. Secara formal sudah terpenuhi dan telah kami sampaikan ke pimpinan,” imbuhnya.
Menurutnya, setelah diajukan hak angket akan diproses oleh Bamus dan baru diagendakan di Paripurna.
Tag
Berita Terkait
-
DPRD Sumbar Ingatkan Faktor Keamanan dan Anggaran Ikut PON Papua
-
Ajudan Gubernur Sumbar Halangi Kerja Jurnalistik, LBH Pers: Gubernur Harus Minta Maaf
-
Sumbar Evaluasi Perda Adaptasi Kebiasaan Baru
-
Diduga Halangi Kerja Jurnalistik, AJI Padang Ingatkan Aksi Ajudan Gubernur Sumbar
-
Jenazah Nasrul Abit Dimakamkan Sesuai Protokol Covid-19
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
CEK FAKTA: Purbaya Setop MBG Saat Ramadhan, Benarkah?
-
Gunung Marapi Erupsi, Semburan Abu Vulkanik Capai 1.600 Meter
-
6 Manfaat Konsumsi Kunyit untuk Kesehatan, Anti Radang hingga Jaga Otak!
-
Mendagri Sorot Dampak Serius Banjir Bandang di Sumbar, Ganggu Jalan Nasional hingga Ekonomi Warga
-
Benarkah Duduk Lama Main HP di Toilet Picu Ambeien? Ini Penjelasan Dokter