SuaraSumbar.id - Seorang tahanan Polres Bukittinggi, Sumatera Barat, menangis saat disuntik vaksin Covid-19. Peristiwa itu terjadi saat pelaksanaan vaksinasi di Mako Polres Bukittinggi, Selasa (29/6/2021).
Tahanan yang menangis itu diketahui terjerat kasus narkoba. Dia meminta agar tidak divaksin karena takut dengan jarum suntik.
Alhasil, petugas kesehatan dan anggota polisi terpaksa menenangkan tahanan tersebut saat disuntik vaksin. Dia sempat dipegang petugas hingga akhirnya diberikan suntikan vaksin Sinovac.
Kapolres Bukittinggi AKBP Dody Prawiranegara mengatakan, pihaknya mewajibkan seluruh tahanan di Polres maupun di polsek untuk dilakukan vaksin.
Baca Juga: 9 Tahanan Aniaya Petugas Dalam Sel Polres Merauke, Setelah Itu Kabur
"Dari 7 Polsek dan Polres Bukttinggi yang ada seluruh tahanan diwajibkan untuk divaksin," katanya, dikutip dari Covesia.com - jaringan Suara.com.
Pihaknya juga memberikan layanan vaksinasi bagi masyarakat umum yang bekerjasama dengan puskesmas terdekat.
"Ayo kita sukseskan vaksinansi ini. Manfaatkan vaksin gratis ini. Kita sehat keluarga sehat," katanya.
Berita Terkait
-
KPK Buka Layanan Kunjungan dan Pengiriman Barang untuk Tahanan pada Hari Raya Idulfitri
-
Langka! Banyak 'Tahanan KPK' Mendadak Nonton Langsung Sidang Hasto PDIP, Apa Maksudnya?
-
Cek Fakta: Foto Jokowi Berada di Dalam Sel Tahanan
-
Penyiksaan, Pemerkosaan, dan Pelecehan: Kesaksian Warga Palestina Mengungkap Kekejaman di Tahanan Israel, PBB Bertindak
-
Geger Napi Lapas Kutacane Kabur, Legislator PKB: Pasti Karena Over Capacity, Pemerintah Harus Evaluasi
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Link Resmi Saldo Gratis DANA Kaget, Masih Aktif hingga Siang ini, Buruan Klaim!
-
Kejutan Saldo Gratis DANA Kaget, Sabtu 19 April 2025: Siapa Cepat Dapat Cuan!
-
Banun Kinantan, Nama Bayi Harimau Sumatera yang Lahir di TMSBK Bukittinggi!
-
Klik Link DANA Kaget Aktif Hari Ini, Waspada Jebakan Penipu dan Ini Cara Amannya!
-
Kapan Tol Padang-Sicincin Beroperasi Penuh? Ini Jawabannya