Bersamaan dengan hadirnya fasilitas baru, Morula IVF Indonesia melalui program CSR yang diberi nama Morula Care memberikan layanan bayi tabung kepada pasangan kurang mampu yang berharap mendapatkan keturunan.
Kemudian diumumkan, sepuluh pasangan nominasi yang berkesempatan mendapatkan layanan bayi tabung secara lengkap. Kesepuluh pasangan nominasi tersebut dapat mengikuti kelas edukasi dan menjalani proses seleksi berikutnya, hingga nantinya akan terpilih satu pasangan yang beruntung mendapatkan program bayi tabung secara gratis tanpa dipungut biaya apapun hingga keseluruhan program bayi tabungnya selesai.
Kemudian diinformasikan, Morula IVF Padang juga telah melayani pasangan sejak tahun 2013, bertempat di RSU Bunda Padang, Jalan Proklamasi no.37, Kota Padang. Saat ini, RSU Bunda Padang kini tengah mempersiapkan diri sebagai pusat rumah sakit untuk nantinya masuk ke dalam industri medical tourism.
Kegiatan press conference Morula Padang secara virtual. [Suara.com/ Istimewa]
Kontributor : B Rahmat
Berita Terkait
-
23 Daerah di Indonesia Masuk Zona Merah Covid-19, 4 di Sumbar
-
Maling Lagi, Residivis di Padang Ditembak Polisi
-
Polemik Pembangunan Pasar Tradisional di Agam, Wali Nagari Dipolisikan
-
Peralatan Mitigasi Tsunami di Padang Kerap Dicuri, BPBD Kesal
-
Terbaru, Bupati Solok Ungkap Korban Sodomi Pengasuh Ponpes M Natsir Ternyata Belasan Orang
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Banjir Putuskan Jalan Provinsi AgamLimapuluh Kota, Akses Palupuh Lumpuh Total
-
6 Sampo Anti Uban, Solusi Hitamkan Rambut dengan Harga Mulai Rp 9 Ribu
-
Benarkah Air Sinkhole Limapuluh Kota Bisa Sembuhkan Penyakit? Ini Wanti-wanti Badan Geologi
-
Fakta Sinkhole di Situjuah Batua Limapuluh Kota: Air Jernih Tanpa Ikan, Warga Ramai Berdatangan!
-
Siapa Ressa Rizky Rossano? Gugat Denada Miliaran Rupiah, Ngaku Anak Kandung yang Ditelantarkan