SuaraSumbar.id - Warga Kota Padang, Sumatera Barat, dikejutkan gempabumi berkekuatan 5,7 skala richter (SR), Senin (3/5/2021) dini hari. Getaran gempa yang dirasakan cukup lama dirasakan sejumlah warga ota Padang.
"Gempa. Goyangannya cukup lama," kata Mario, di salah grup WhatsApp jurnalis Sumbar, sekitar pukul 00.48 WIB.
Komentar yang sama juga disampaikan Melani. "Gempa. Berayun," katanya.
Tak hanya di Kota Padang, getaran gempa ini juga dirasakan oleh warga Kabupaten Solok.
Baca Juga: BREAKING NEWS! Sumbar Gempa 5,7 SR Tengah Malam, Tak Berpotensi Tsunami
"Saya sakit, saya rasa tadi saya pusing. Ternyata betul-betul gempa," kata Dola (32).
Dari hasil analisis BMKG, gempabumi itu yang terjadi tengah malam itu berkekuatan 7,5 SR. Gempa terjadi sekitar pukul 00.46:41 WIB, Senin (3/5/2021).
Gempabumi terjadi pada titik 2.34 LS, 99.66 BT di kedalaman 29 kilometer yang berada di 35 Km Tenggara Tuapejat dan 37 Km Tenggara Kepulauan Mentawai. Kemudian, 149 Km Barat Daya Pesisir Selatan dan 187 Km Barat Daya Padang.
"Gempa ini tidak berpotensi Tsunami," tulis BMKG Padang Padang dalam keteranganya.
Baca Juga: BRI Terus Salurkan Bantuan untuk Warga Terdampak Gempa di Jatim
Berita Terkait
-
Waspada! Sesar Opak Aktif, Ini Daerah di Jogja yang Dilaluinya
-
Kabar Sesar Panjalu Ciamis Bikin Resah, Benar Bencana Besar Mengintai?
-
Dua Gempa Dahsyat Guncang Kuba, Warga Berhamburan ke Jalan!
-
Gempa Magnitudo 5,4 Guncang Pesisir Barat Lampung, Warga Diminta Waspada Gempa Susulan
-
Tragis! Pria Italia Giulia Manfrini Tewas Saat Berselancar di Pantai Sumatera Barat: Dadanya Tertusuk Ikan Todak
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Polda Sumbar Ungkap Hasil Tes Urine AKP Dadang Penembak Mati Kasat Reskrim Polres Solok Selatan, Positif Narkoba?
-
Tewas Ditembak AKP Dadang, Kapolri Naikkan Pangkat AKP Ulil Jadi Kompol Anumerta
-
Yuk Cari Info Seputar Suku Bunga KPR di BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya
-
Fakta Baru: AKP Dadang Tembaki Rumah Kapolres Solok Selatan Usai Eksekusi Kasat Reskrim, Motifnya Masih Misterius!
-
Spesifikasi VIVO iQOO Z9X