SuaraSumbar.id - Seorang wanita hamil diduga meracun mantan suaminya hingga tewas gara-gara dipaksa berhubungan intim. Peristiwa ini terjadi di India.
Menyadur Times Of India, Senin (22/2/2021), polisi mengatakan A Mythily, dari desa Periyamolapalayam, menikah dengan seorang pria bernama N Nandha Kumar.
Pria 33 tahun yang berprofesi seorang petani menikahi Mythily dua tahun lalu dan menceraikannya dalam waktu empat bulan.
"Mythily hamil lima bulan lalu. Bahkan setelah ini, Nandha Kumar memaksanya untuk berhubungan seks dengannya dan menyiksanya," jelas S Ravi, inspektur di Kepolisian Andhiyur.
Baca Juga: Pengemis Ditemukan Tewas di Taman, Dokter Terkejut saat Lihat Jantungnya
Pada hari Jumat, Mythily mengatakan bahwa dia telah membunuh suaminya dengan memberinya makanan yang dicampur dengan insektisida.
"Mythily memutuskan untuk membunuhnya dengan memberikan makanan yang mengandung insektisida pada 28 Januari," katanya.
Nandha Kumar mengalami beberapa komplikasi akibat keracunan dan dirawat di rumah sakit swasta di Andhiyur pada 31 Januari.
"Dia meninggal setelah menjalani perawatan di rumah sakit pada 15 Februari," jelas S Ravi.
Setelah kematiannya, manajemen rumah sakit memberi tahu polisi, yang mendaftarkan kasus dan memulai penyelidikan.
Baca Juga: Dipaksa Berhubungan Intim, Wanita Hamil Habisi Nyawa Mantan Suami
Sementara itu, wanita 21 tahun tersebut menyerahkan diri kepada petugas administrasi desa (VAO) Andhiyur dan mengakui kejahatannya.
Polisi menangkap Mythily dan memasukkannya ke penjara distrik di Gobichettipalayam di bawah tahanan yudisial selama 15 hari.
Berita Terkait
-
Bocah 2 Tahun Meninggal Setelah Seorang Pria Jatuh di Atasnya Saat Bermain Kasar di Juhu
-
Anak Bunuh Ayah Demi Klaim Asuransi, Rekayasa Kematian Akibat Ditabrak Traktor
-
Perjuangan Pria India untuk Memperoleh Haknya Lantaran Hidup, Tapi Dianggap Meninggal di Data Resmi
-
Indonesia Resmi Jadi Anggota BRICS, DPR: Harus Dimanfaatkan Untuk Perkuat Ekonomi Rakyat
-
Diduga Kabur dengan Pengemis, Seorang Ibu di India Tega Tinggalkan Suami dan Enam Anak
Terpopuler
- Pemecatan Shin Tae-yong Dikaitkan dengan Gibran, Publik: Mending Ganti Wapres
- Ari Lasso Curigai Pemecatan Shin Tae-yong: Erick Thohir Pusing karena Dikelilingi...
- Bukannya Ikut Bahagia, Netizen Malah Sedih Lihat Tasyakuran 7 Bulan Kehamilan Mahalini
- Pesan Ayah ke Baim Wong Soal Paula Verhoeven Sebelum Meninggal: Baik Begini Susah Nyarinya
- Denny Landzaat Blak-blakan Kritik Presiden Indonesia: Saya Ogah Semeja dengan Dia
Pilihan
-
Shin Tae-yong Dicap Anti Diskusi, Denny Landzaat: Saya Mau Pemain Berani Speak Up
-
Pagar Laut 30 Km di Dekat PSN PIK2 Ternyata Tak Berizin, Menteri KKP Bakal Bongkar
-
Nilai Tukar Petani di Kaltim Naik Sepanjang 2024, Sektor Perkebunan Jadi Motor Utama
-
Rp 17 Ribu untuk Porsi MBG Pelajar Kaltim, Pengamat: Harusnya di Atas Rp 25 Ribu
-
Pemindahan ASN ke IKN Terhambat, Kemenpan RB Masih Perbarui Data Pegawai
Terkini
-
Polisi Hentikan Kasus Kematian Afif Maulana di Padang, Komnas HAM Turun Tangan!
-
Erick Thohir Berdayakan UMKM Sumbar Lewat Pelatihan "Naik Kelas 2025"
-
KPU Tetapkan Ramlan-Ibnu Menang Pilwako Bukittinggi 2024, Pelantikan Tunggu Maret 2025
-
Sah! KPU Tetapkan Mahyeldi-Vasko Gubernur dan Wagub Sumbar Terpilih 2024-2029
-
Dalami Kasus Polisi Tembak Polisi di Polres Selatan, Ini Kata Komnas HAM Sumbar