SuaraSumbar.id - Hari kedua berada di Sumatera Barat usai dilantik menjadi Penjabat (Pj) Gubernur Sumbar, Hamdani pun melakukan peninjauan ke RSUP M Djamil, Jumat (19/2/2021).
Kedatangan Hamdani ke sana untuk memastikan progress vaksinasi Covid-19 untuk tenaga kesehatan di Sumbar. Tak hanya memantau, Hamdani juga minta disuntik vaksin langsung di M Djamil.
"Gubernur sudah divaksin, tak ada lagi keraguan bagi masyarakat. Vaksin kita baik dan halal," kata Hamdani beberapa saat setelah disuntik vaksin oleh Dirut RSUP M Djamil, Yusirwan Yusuf di Ruang Direksi M Djamil Padang.
Hamdani berharap agar Sumbar tidak hanya menonjol soal tes PCR, namun juga realisasi vaksin Covid-19.
"Target kita, bagaimana menyelesaikan vaksin untuk tenaga kesehatan tepat waktu dan awal Maret kita siap vaksin untuk TNI Polri," katanya, dikutip dari Covesia.com - jaringan Suara.com.
Baca Juga: Ratusan Hektare Sawah Warga Kota Padang Kekeringan
Berita Terkait
-
PT KAI Datangkan 12 Unit Kereta Baru untuk Perkuat KA Pariaman Ekspres
-
Kulineran di Pariaman? Ini 4 Kuliner Andalan yang Harus Dicicipi!
-
Besaran Zakat Fitrah Kota Padang 2025, Lengkap dengan Besaran Fidyah
-
Jadwal Buka Puasa Kota Padang Hari Ini, Jumat 14 Maret 2025
-
Jadwal Imsak Kota Padang, Jumat 14 Maret 2025
Tag
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
Terkini
-
Tragis! Bocah 11 Tahun Ditemukan Meninggal di Sungai Kalumpang Padang, Ini Kronologinya
-
DANA Kaget 16 April 2025: Buruan Klaim! Saldo Gratis Menantimu
-
Kejutan Saldo DANA Gratis Hari Ini, Cek Link Resmi DANA Kaget Sebelum Kehabisan!
-
Petani di Sumbar Diminta Tanam Padi Serentak, Apa Manfaatnya?
-
Pemkab Padang Pariaman Batasi Jam Operasional Hiburan Malam, MUI Beri Dukungan Penuh!