Tinggalkan Zona Merah! 114 Rumah Korban Erupsi Marapi di Agam Siap Direlokasi

Sebanyak 114 unit rumah korban banjir lahar dingin Gunung Marapi dan longsor bakal direlokasi oleh Pemerintah Kabupaten Agam, Sumatera Barat (Sumbar) ke lokasi aman.

Riki Chandra
Selasa, 11 Juni 2024 | 14:26 WIB
Tinggalkan Zona Merah! 114 Rumah Korban Erupsi Marapi di Agam Siap Direlokasi
Penampakan lahan pertanian yang rusak akibat banjir lahar dingin yang terjadi di Kabupaten Tanah Datar. [Dok.Antara/Fandi Yogari]

Ia menambahkan warga yang mau program relokasi kolektif dan mandiri itu merupakan data sementara dan berkemungkinan data akan bergerak.

Setelah itu keluar surat keputusan dari Bupati Agam terkait warga yang menerima program tersebut. (Antara)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini