"Yang kita butuhkan hanyalah pasrah dan tetap melakukan hal baik serta berguna," kata Aura Kasih menambahkan.
Selalu menempatkan Tuhan di sisinya, berharap pertolongan hanya kepadaNya adalah jalan yang dilakukan Aura Kasih.
"Lemesin aja bilang Allah bantu yuk, Allah temenin jalanku. Pasti lebih mudah," katanya.
Baca Juga:Parah! Gendang Telinga Aura Kasih Bocor
- 1
- 2