SuaraSumbar.id - Ingin kamar mandi tampil estetik dan Instagrammable? Desain kamar mandi kekinian 2025 tak hanya soal fungsi, tapi juga gaya dan kenyamanan yang menyatu.
Kini, kamar mandi bukan lagi sekadar tempat bersih-bersih. Ia telah berevolusi menjadi ruang relaksasi sekaligus elemen penting dari desain rumah secara keseluruhan.
Desain kamar mandi kekinian hadir dengan konsep modern, natural, dan menyegarkan, sejalan dengan tren interior global yang makin memprioritaskan kenyamanan dan tampilan estetis.
Material alami seperti kayu dan batu alam, pencahayaan alami yang maksimal, serta nuansa warna netral menjadi elemen dominan dalam desain kamar mandi kekinian 2025.
Berikut ini lima tren desain yang diprediksi mendominasi sepanjang tahun ini dan cocok untuk hunian modern.
1. Spa-Inspired Minimalism
Desain pertama yang sedang populer adalah kamar mandi minimalis dengan nuansa spa. Konsep ini menawarkan suasana tenang dan mewah dengan dominasi kayu alami, dinding netral, serta bak mandi ala Jepang yang menjadi pusat perhatian.
Tampilan ruang dirancang dengan tatanan fungsional dan estetis, sehingga menciptakan tempat sempurna untuk melepas penat setelah aktivitas padat. Nuansa natural sangat terasa lewat lantai dan dinding yang seirama dengan konsep alami.
2. Biophilic Design
Baca Juga: Desain Rumah Kekinian yang Cocok untuk Milenial, Ini 5 Ide yang Bisa Jadi Inspirasi
Bagi pecinta alam, konsep kamar mandi biophilic wajib dicoba. Desain ini memadukan elemen hijau seperti tanaman rambat, taman kecil dalam ruangan, hingga jendela besar untuk sirkulasi cahaya alami.
Material kayu dan warna-warna bumi memperkuat kesan organik. Bathtub klasik putih dilengkapi tray kayu dan aksesori bernuansa hijau menambah ketenangan, menjadikannya ruang relaksasi yang sehat dan estetis.
3. Bold and Dramatic
Jika ingin tampil beda, desain bold and dramatic memberikan kesan mewah nan artistik. Dinding berlapis mozaik biru tua dan motif floral menciptakan atmosfer dramatis yang tak biasa.
Sentuhan elegan hadir lewat keran dan aksesori logam berwarna emas, serta pencahayaan alami yang memperkuat nuansa glamor. Shower kaca transparan menjaga fungsi sekaligus mempertahankan keindahan visual.
4. Vintage Modern
Berita Terkait
-
RSUD Kota Serang Dikepung Banjir
-
Mantan Mertua Koar-Koar, Spil Cucunya Saksikan Perzinaan Inara Rusli di Rumah
-
Gen Z Ingin Punya Rumah Impian Sendiri, Gimana Caranya?
-
CES 2026: LG Perkenalkan AI in Action, AI Nyata Untuk Rumah Sampai Kendaraan
-
5 Rekomendasi Dehumidifier untuk Serap Kelembapan, Harga di Bawah Rp1 Juta
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Pemprov Sumbar Bakal Bongkar Paksa Bangunan Ilegal di Kawasan Konservasi di Batang Anai
-
Wings Air Resmi Buka Penerbangan Padang-Sibolga, Kapan Mulai Beroperasi?
-
Bareskrim Sorot Tambang Ilegal di Sumbar, Tim Sudah Turun!
-
Air Sinkhole di Limapuluh Kota Tercemar Bakteri E-Coli, Tak Layak Konsumsi!
-
Banjir Putuskan Jalan Provinsi AgamLimapuluh Kota, Akses Palupuh Lumpuh Total