SuaraSumbar.id - Gaya hidup hustle culture yang selalu sibuk seolah tak pernah lepas dari para pekerja. Mulai dari hari Senin bahkan hingga hari Minggu, ada saja pekerjaan atau jadwal yang perlu dilakukan.
Ada berbagai alasan orang menerapkan hustle culture. Mulai dari ingin mengembangkan karier, menambah penghasilan, atau sekadar cinta pada pekerjaannya. Saat menerapkan gaya hidup ini, seseorang menjadikan pekerjaan sebagai prioritas utama.
Namun di sisi lain, aktivitas sehari-hari yang terlalu padat sering kali membuat banyak orang kesulitan membagi fokus antara pekerjaan dan urusan pribadi. Jangankan untuk hang out bersama teman, membayar tagihan bulanan saja kadang terlupakan. Terlewat bayar tagihan tentunya merugikan karena bisa membuatmu harus membayar denda kemudian.
Apakah kamu juga begitu?
Baca Juga: Berdayakan UMKM, BRI Memboyong MINIMIZU dalam Pameran Kriyanusa 2024
Nah, sekarang permasalahan tersebut bisa teratasi dengan mudah melalui fitur baru di mobile banking BRImo yaitu fitur Tagihan Terjadwal. Lewat fitur ini, kamu bisa menjadwalkan pembayaran tagihan listrik bulanan sehingga tidak perlu khawatir terlewat bayar karena sibuk dengan urusan pekerjaan.
Kamu bisa atur sendiri jadwal pembayaran tagihan bulanan, lalu pilih bayar otomatis. Nantinya, tagihan listrik bulanan akan otomatis terbayar melalui rekeningmu.
Biar lebih jelas, yuk, simak langkah-langkahnya!
1. Login BRImo, pilih fitur ‘Tagihan” dan pilih menu “Listrik”
2. Klik “Tambah Transaksi Baru” dan pilih “Tagihan Listrik”
Baca Juga: Begini Cara Buka RDN Lewat BRImo
3. Masukkan ID Pelanggan kemudian aktifkan fitur “Jadwalkan Tagihan Ini”, lalu klik “Bayar Otomatis”
Berita Terkait
-
Membanggakan, Batik Tulis dengan Warisan Budaya Ini Sukses di Pasar Global Berkat Pemberdayaan BRI
-
Ondrej Kudela Antar Persija Jakarta Teguk Kemenangan, Persik Kediri Makin Terpuruk
-
Hasil BRI Liga 1: Ondrej Kudela Pahlawan, Persija Jakarta Bungkam Persik
-
Hasil BRI Liga 1: Kalahkan Barito Putera, Persis Solo Menjauh dari Zona Merah
-
Papan Bawah Memanas! Link Live Streaming Barito Putera vs Persis Solo
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
PSU Pilkada Pasaman 2024 Diklaim Lancar, Rekapitulasi Digelar Minggu 20 April 2025!
-
Misteri Mayat di Bukittinggi Terungkap! CCTV Ungkap Detik-Detik Terakhir Korban Asal Lubuk Linggau
-
Link Resmi Saldo Gratis DANA Kaget, Masih Aktif hingga Siang ini, Buruan Klaim!
-
Kejutan Saldo Gratis DANA Kaget, Sabtu 19 April 2025: Siapa Cepat Dapat Cuan!
-
Banun Kinantan, Nama Bayi Harimau Sumatera yang Lahir di TMSBK Bukittinggi!