SuaraSumbar.id - Kemajuan teknologi membawa banyak kemudahan dalam kehidupan, termasuk pada aktivitas berbelanja. Kini, hanya dengan kartu debit kita sudah dapat membeli kebutuhan sehari-hari tanpa perlu ke luar rumah.
Namun kemudahan ini mirip pedang bermata dua. Praktis dan mudah, tapi di sisi lain seseorang bisa ‘terlena’ dan kebablasan melakukan transaksi di luar kebutuhan. Akhirnya pengeluaran jadi membengkak.
Ada berbagai solusi agar Anda terhindar dari situasi seperti ini. Salah satunya dengan membuat anggaran bulanan yang jelas, serta mencatat pemasukan dan pengeluaran secara rinci agar tak mudah kecolongan.
Kemudian, susunlah skala prioritas. Dahulukan hal-hal yang benar-benar Anda butuhkan. Dengan fokus pada kebutuhan dan meninggalkan pembelian tak perlu, lalu lintas uang niscaya lebih mudah dikendalikan.
Baca Juga: Tips dari BRI untuk Mengatasi Lupa Username atau Password BRImo
Sisanya tergantung pada kedisiplinan agar tidak mudah tergoda. Ingat, tidak semua barang yang ditawarkan dengan harga murah atau promo menarik serta-merta harus Anda dapatkan. Ingat terus prioritas kebutuhan Anda.
Jika niat Anda untuk berhemat sudah bulat, Anda juga dapat memanfaatkan fitur “Atur Limit” pada BRImo, yang dapat membantu dalam mengendalikan pengeluaran.
Melalui fitur ini, Anda dapat mengatur limit saat bertransaksi, seperti limit tarik tunai, transfer, pembayaran, transaksi di merchant dalam negeri maupun luar negeri dan bayar-bayar kebutuhan lainnya dengan Debit BRI
Cara Atur Limit Kartu Debit BRI di BRImo
Berikut langkah-langkah untuk mengatur limit transaksi debit di BRImo.
Login BRImo
1. Klik “Akun”, lalu klik “Pengelolaan Kartu”.
2. Pilih kartu yang ingin Anda batasi limitnya.
3. Pilih menu “Atur Limit Debit”
4. Pilih jenis transaksi yang ingin Anda atur limitnya
5. Atur limit sesuai kebutuhan Anda, lalu klik “OK”
6. Masukkan PIN.
7. Kini limit baru Anda sudah aktif.
Baca Juga: Ibu Siap Ajarkan Anak Menabung, Begini Mudah dan Praktisnya Buka Rekening Tabungan BRI Junio
Selain pengaturan limit transaksi, BRImo juga memiliki fitur-fitur andalan lain, seperti catatan keuangan yang rinci, pembelian tiket kereta cepat Whoosh, serta berinvestasi.
Jadi, tunggu apa lagi? Unduh BRImo di Google Play Store, App Store, dan Huawei AppGallery untuk merasakan kemudahan bertransaksi perbankan dalam genggaman. Dengan BRImo, atur limit belanja jadi lebih gampang karena #BRImoMudahSerbaBisa.
Berita Terkait
-
Lupa Bayar Listrik? Atur Jadwalnya di BRImo, Tak Khawatir Telat Bayar
-
37 Juta Pengguna BRImo Terjamin Keamanannya, Direktur BRI Ungkap Tipsnya
-
Hemat Bayar UKT/SPP Pakai BRImo, Ada Cashback dan Promo Menarik!
-
Cara Top Up ShopeePay Lewat Brimo
-
Nongkrong Tetap Hemat di Kopi Nako dengan Diskon BRI hingga Rp 100 Ribu!
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Daftar Petinggi Ikatan Keluarga Minangkabau (IKM), Viral Usai Video Razia RM Padang
- Penampilan Happy Asmara Saat Manggung Jadi Omongan Warganet: Semakin Hari Kelihatan Perutnya...
- Kecurigaan Diam-diam Paula Verhoeven sebelum Digugat Cerai Baim Wong: Kadang Chat Siapa Sih?
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
Pilihan
-
Terkuak! Ini Sosok Striker Keturunan yang Segera Dinaturalisasi Timnas Indonesia, Punya Darah Medan!
-
Batubara Ekspor Sumber Global Energy Dikomplain Vietnam karena Tak Sesuai Nilai Kalori
-
Harga Emas Antam Hari Ini Terpeleset Jatuh Rp30.000, Jadi Rp1.513.000/Gram
-
Meski Diupayakan, Menhub Tak Jamin Harga Tiket Pesawat Turun Jelang Nataru
-
Derbi Keturunan! Julian Oerip Cetak Gol Saat AZ Bantai Samuel Silalahi di UEFA Youth League
Terkini
-
Nomenklatur OPD Pemprov Sumbar Masih Relevan dengan Kementerian Baru, Ini Penjelasan Plt Gubernur Sumbar
-
Waspada! Status Gunung Marapi di Sumbar Naik ke Level Waspada
-
Ekspor CPO Sumbar Turun Drastis Gegara Gejolak Konflik Dunia? Ini Penjelasan BI
-
73 Persen Perlintasan Kereta Api di Sumbar Ilegal, 20 Ditutup Sepanjang 2024
-
Bukittinggi Dihujani Abu Vulknaik Erupsi Gunung Marapi