SuaraSumbar.id - Mahkamah Konstitusi (MK) telah mengabulkan gugatan Irman Gusman dan memerintahkan agar KPU melakukan pemungutan suara ulang (PSU) Pileg DPD RI Dapil Sumatera Barat (Sumbar). Putusan itu juga mengikutsertakan Irman dalam kontestasi.
Menanggapi hal itu, calon anggota DPD Sumbar, Cerint Iralloza Tasya, mengaku khawatir dengan dilakukan PSU ini. Ia merupakan peraih suara terbanyak yakni 489.942 suara.
“Sebenarnya kekhawatiran pasti ada. Yang kami khawatirkan minat partisipasi pemilih, minat dari masyarakat mengunjungi TPS untuk menggunakan hak suaranya jika dikakukan PSU,” kata Cerint, Selasa (11/6/2024).
Lulusan sarjana kedokteran Universitas Baiturrahmah ini juga mengaku dirugikan dengan dilakukan PSU.
“Tentu bagi Cerint sendiri ini sangat merugikan. Karena seperti kita ketahui, yang bersengketa beliau (Irman) terkait dengan KPU Sumbar. Artinya ketika mereka berdua yang bersengketa, kita yang dapat punishment bersama-sama,” ungkapnya.
Meskipun begitu, Cerint akan mengikuti proses yang telah diputuskan. Ia juga optimis untuk dapat meraih perolehan suara terbanyak kembali.
“Terkait putusan MK dengan PSU ini Insya Allah kita ikuti saja prosesnya. Dengan adanya putusan MK itu kita berjuang lagi dan optimis untuk dapat tetap mempertahankan suara yang kita dapatkan kemarin. Dan mempertahankan kepercayaan masyarakat kembali,” ujarnya.
Kontributor: Saptra S
Berita Terkait
-
KPU Warning Cagub Sumbar yang Berstatus Kepala Daerah: Wajib Cuti Pilkada 2024, Jangan Pakai Fasilitas Negara!
-
KPU Tetapkan Hasil PSU DPD RI Sumbar: Eks Koruptor Irman Gusman Lolos ke Senayan
-
KPU Umumkan DCT DPD RI untuk PSU di Dapil Sumbar, Ada Nama Irman Gusman
-
Sosok Irman Gusman, Eks Napi Korupsi yang Dapat Kado dari MK Pemungutan Suara Pileg Ulang DPD Sumbar
-
Demi Gaji Segini, Irman Usman Gigih Tuntut MK sampai Dikabulkan Pemungutan Ulang DPD RI Sumbar
Tag
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Eliano Reijnders Gabung Timnas Indonesia, PEC Zwolle Tulis Kalimat Menyentuh
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
Pilihan
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
-
Sibuk Naturalisasi, Jordi Cruyff Beri Nasihat Membumi untuk PSSI
-
Tabel KUR BRI Terbaru, Pinjaman Rp1 Juta Hingga Rp500 Juta dan Bunganya
-
Setoran Pajak Anjlok 41 Persen di Tengah Kebutuhan Anggaran Jumbo Prabowo
Terkini
-
Kejar-kejaran dengan Polisi, Kurir Ganja 26 Kg Diringkus di Pasaman Barat, 1 Pelaku Residivis!
-
Daftar 7 Kapolres Baru di Polda Sumbar, Lengkap dengan 10 PJU Baru!
-
Kronologi Anggota Satpol PP Padang Tewas Ditabrak Mobil di Pariaman
-
Kamera Galaxy S25 Ultra-Galaxy AI Terbaru Hasilkan Foto Arsitektur Epik
-
Nikmati Fasilitas Pembayaran Digital Eksklusif di Kapan Lagi Buka Bareng BRI Festival 2025: Momen Spesial Ramadan