SuaraSumbar.id - Alquran, sebagai kitab suci umat Islam, mengandung petunjuk hidup yang tidak hanya berkaitan dengan kehidupan dunia tetapi juga akhirat.
Umat Muslim dianjurkan untuk tidak hanya membaca tapi juga memahami setiap makna dari ayat-ayat Alquran.
Sebelum memulai pembacaan Alquran, ada beberapa doa yang diajarkan untuk dibaca sebagai cara memohon perlindungan dan berkah dari Allah SWT.
Doa Sebelum Membaca Alquran Sesuai Sunnah:
Baca Juga: Amalan Doa untuk Mengatasi Kesulitan Tidur atau Insomnia
Salah satu doa yang diajarkan sebelum memulai pembacaan Alquran adalah untuk berlindung dari godaan syaitan yang terkutuk. Doa ini bersumber dari hadits shahih dan merupakan salah satu doa yang diajarkan oleh para ustadz kepada umat Islam.
أَعُوذُ بِاللَّهِ مِنَ الشَّيْطَانِ الرَّجِيمِ
Audzubillahi minasyaitan nirrajim.
Artinya: "Aku berlindung kepada Allah dari godaan syaitan yang terkutuk."
Doa Sebelum Membaca Alquran dan Artinya
Baca Juga: Doa Setelah Mendapat Mimpi Baik dan Sebelum Tidur
Selain doa untuk berlindung dari syaitan, terdapat doa lain yang dapat dibaca sebelum membaca Alquran. Doa ini memohon kepada Allah SWT untuk membuka hikmah, menurunkan rahmat-Nya, dan mengingatkan kepada pembaca tentang apa saja yang mungkin telah dilupakan.
Berita Terkait
-
Doa Naik Mobil, Kapal, dan Pesawat Terbang, Jangan Lupa Dibaca Saat Arus Balik Lebaran 2025!
-
Doa Arus Balik Lebaran 2025, Singkat dan Mudah Dibaca!
-
Viral, Apakah Ada Doa Mengusir Tamu Agar Cepat Pulang?
-
Hukum Ziarah Kubur saat Lebaran Menurut Ulama, Boleh atau Tidak?
-
Diantara Takbir Sholat Idul Fitri Baca Apa? Doa yang Diamalkan saat 7 dan 5 Kali Allahu Akbar
Terpopuler
- Timnas Indonesia U-17 Siaga! Media Asing: Ada yang Janggal dari Pemain Korut
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kode Redeem FF Belum Digunakan April 2025, Cek Daftar dan Langsung Klaim Item Gratis
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- 4 Produk Wardah untuk Usia 40 Tahun Ke Atas Mengandung Antiaging, Harga Mulai Rp 50 Ribuan
Pilihan
-
Profil dan Kekayaan Abdul Halim Iskandar, Saudara Cak Imin yang Diduga Terlibat Korupsi
-
Strategi Investasi BPKH Gagal Tercapai, Kurang Rp704 Miliar dari Target di 2024
-
IHSG Masih Tunjukkan Taring dengan Menguat di Perdagangan Selasa Pagi
-
Harga Emas Antam Hari Ini Masih Stagnan Sebesar Rp1.896.000/Gram
-
Adu Mental! Pemain Korut Teror Psikologis Skuat Timnas Indonesia U-17
Terkini
-
Rebut Rezeki Gratis Menjelang Siang, Klik Link Saldo DANA Kaget Selasa 15 April 2025!
-
Rezeki Instan di Ujung Jari, Ini Cara Klaim Link DANA Kaget 15 April 2025!
-
Hery Gunardi Terpilih Menjadi Ketua Umum PERBANAS 5 Tahun Kedepan
-
Wacana Pembatasan Jam Hiburan Malam di Sumbar, Ini Alasannya
-
Cuan Tambahan Awal Pekan, Klaim Saldo DANA Kaget 14 April 2025 Lewat Link Ini!