SuaraSumbar.id - Saat berkampanye ke Sumatera Barat (Sumbar), Rabu (3/1/2024), calon presiden nomor urut 01, Anies Baswedan sempat datang ke kota beras yakni Solok.
Di kota tersebut Anies Baswedan bertemu dengan sejumlah petani dan para ibu. Ia sempat melengkapi kebersamaan dengan makan nasi bungkus.
Akhirnya Anies Baswedan bisa menyicip nasi yang berasal dari beras Solok yang terkenal kelezatannya.
Dari video yang tersebar di Youtube @lensamandalika, Anies terlihat sedang menyantap nasi bungkus di keliling para ibu yang tampak riuh duduk di hamparan sawah.
Dalam kesempatan itu, Anies berbincang-bincang dengan petani sambil menyatap nasi. Mereka membahas masalah pupuk, harga gabah yang murah dan soal lainnya.
Anies berjanji untuk memperbaiki tata niaga di daerah tersebut.
"100 hari pertama, prioritas kita adalah memperbaiki tata niaga kebutuhan pangan. Harapannya kesejahteraan para petani kita bisa meningkat," ujar Anies.
Selai itu, Anies juga menawarkan program kontrak farming atau jaminan pembelian panen.
Melihat kebersamaan Anies bersama petani memantik komentar netizen di media sosial.
"Ini yang dinamakan merakyat, salam adil makmur untuk semua amin," tulis netizen di youtube Lensamadalika.
Berita Terkait
-
Film Jumbo Dipuji Anies Baswedan, Benih Lahirnya Studio Ghibli Tanah Air
-
Intip Baju Pernikahan Anak Anies Baswedan, Dirancang Khusus oleh Didit Hediprasetyo Anak Prabowo
-
Bak Pinang Dibelah Dua: Gaya Komunikasi PM Singapura Disandingkan Anies Baswedan
-
Detik-detik Prabowo Ungkap Anies Baswedan Tak Bayar Baju Rancangan Didit Hediprasetyo
-
Siapa yang Paling Menghibur? Prabowo dan Anies Ikut Tren Joget Velocity
Terpopuler
- Pamer Hampers Lebaran dari Letkol Teddy, Irfan Hakim Banjir Kritikan: Tolong Jaga Hati Rakyat
- Kekayaan Menakjubkan Lucky Hakim, Bupati Indramayu yang Kena Sentil Dedi Mulyadi
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
- Jualan Sepi usai Mualaf, Ruben Onsu Disarankan Minta Tolong ke Sarwendah
- Bak Trio Ridho-Idzes-Hubner, Timnas Indonesia U-17 Punya 3 Bek Solid
Pilihan
-
Harga Emas Antam Berbalik Lompat Tinggi Rp23.000 Hari Ini, Jadi Rp1.777.000/Gram
-
Wall Street Keok, IHSG Diprediksi Melemah Imbas Perang Dagang Trump vs Xi Jinping
-
Megawati dan Prabowo Subianto Akhirnya Bertemu, Begini Respon Jokowi
-
PM Malaysia Anwar Ibrahim Tegaskan ASEAN Solid dan Bersatu
-
Emas dan Bitcoin Banyak Diborong Imbas Ketegangan Perang Dagang AS vs China
Terkini
-
Solok Diguncang 3 Kali Gempa Beruntun, Ini Penjelasan BMKG
-
Kronologi Balita 3 Tahun Hanyut di Sungai Kota Padang, Jasad Ditemukan 600 Meter dari Lokasi Mandi!
-
Detik-detik Petugas Keamanan Objek Wisata Bukittinggi Ngamuk dan Tembakan Air Gun, Gaji Jadi Pemicu!
-
BPBD Sumbar Ungkap Penyebab Banjir Rendam Puluhan Rumah di Pesisir Selatan: Sedimen Sungai Menumpuk!
-
Pembunuhan Sadis Seorang Pria di Pesisir Selatan: Tubuh Digergaji, Dicor dalam Bak Mandi Sejak 2023!