SuaraSumbar.id - Calon Presiden atau Capres Anies Baswedan mendapatkan sambutan positif usai melakukan siaran langsung atau live di media sosial TikTok. Hal ini pula yang menyebabnyak capres dengan nomor urut 1 ini trending di media sosial Twitter atau X.
Setelah tranding atas dukungan kalangan penyuka korea alias KPopers, ada juga yang menudingnya sebagai buzzer. Bahkan tudingan buzzer juga disematkan pada KPopers.
Kekinian Anies Baswedan pun mendapatkan sebutan nama ikonik ala Kpopers, yakni Park Ahn Nice.
Sebutan ala korea ini pun dimakin tranding dengan beragaam bahasan dukungan nan beragam. Bahkan kekian muncul Anies Bubble, sejenis halaman guna mendukung sekaligus menyebarluaskan kegiatan Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar.
Sampai dengan tanggal 2 Januari 2024 siang, nama Park Ahn Nice makin berada di urutan tranding yang paling banyak dibahas di media sosial X.
Bahkan sebelum Park Ahn Nice, sempat muncul Anies Bubble, yang semacam homeepage teruntuk Anies Baswedan lengkap dengan nama koreanya, @aniesbubble, .
Akun Anies Bubble telah mencapai 95,5 ribu pengikut. Angka yang cukup besar dan terorganik dengan konten-konten yang makin menarik.
Akun ini melengkapi bahasa Korea dan bahasa inggris dalam setiap keterangan unggahannya. Meski demikian, di setiap unggahan, bisa diketahui jumlah penonton sekaligus komentar yang ditinggalkan.
Kekinian tudingan buzzer pun kemudian dijawab dengan makjleb.
Baca Juga: Kabar Duka, Rizal Ramli Ekonom asal Sumbar Meninggal Dunia
Setidaknya sejumlah akun Kpopers mebahas bagaimana loyalitas dan organiknya penyuka Korea tersebut. Salah satu akun mengutarakan mana mungkin Kpopers menjadi buzzer, karena jika dilihat dari harga merchaindese yang dijual pun tergolong mahal-mahal.
Tag
Berita Terkait
- 
            
              Respons Cerdas Thomas Lembong Soal Pengusaha Khawatir Dukung Anies Baswedan
 - 
            
              Acara Desak Anies di Sumbar Pindah Lokasi, Timses: Ya Biasalah
 - 
            
              Makna Burung Hantu Lucu Simbol Anies Baswedan 'Anies Bubble' di Aplikasi X
 - 
            
              Trending di Aplikasi X, Mampukah KPopers Dongkrak Elektabilitas Anies Baswedan di Pilpres?
 - 
            
              Mengandung Bawang, Momen 'Park Ahn Nice' Dicurhati Guru PAUD saat Live TikTok
 
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              Gampang Banget Beli Tiket Konser Bryan Adams di BRImo, Ini Caranya
 - 
            
              Cuaca Panas di Sumbar Bukan Panas Ekstrem, Ini Penjelasan BMKG
 - 
            
              Mau Naik Haji Tanpa Antrean Puluhan Tahun? Silahkan Coba Berangkat dari 7 Negara Ini
 - 
            
              5 Kebiasaan Pemicu Batu Ginjal, Paling Sering Lupa Minum Air Putih!
 - 
            
              Benarkah Mandi Setelah Makan Picu Asam Urat pada Anak? Ini Faktanya