SuaraSumbar.id - Dalam sebuah penampilan yang menghebohkan, Arya Saloka dan Luna Maya untuk pertama kalinya dipasangkan, namun bukan dalam sebuah film atau sinetron.
Keduanya berbagi panggung untuk membacakan nominasi dalam sebuah acara penghargaan televisi.
Ketika mereka naik ke atas panggung, Luna Maya tampak menggandeng tangan Arya Saloka. Mereka berdua tersenyum ke arah penonton dengan penuh keceriaan.
Penampilan Arya Saloka juga cukup mencuri perhatian, dia tampil dalam busana yang berbeda dari biasanya, terlihat lebih gagah dengan jas pandang, kaos berkerah, dan celana gombrong. Penampilannya dilengkapi dengan kumis dan jenggot tebal.
Sementara itu, Luna Maya tampil memukau dengan gaun seksi yang memiliki belahan tinggi dan bagian atas terbuka.
Sebelum membacakan nominasi dan mengumumkan pemenang, keduanya berbasa-basi dengan candaan.
Luna memuji kegantengan Arya, dan sebaliknya, Arya terpesona oleh kecantikan Luna Maya yang usianya lebih tua darinya.
Mereka berdua berharap dapat berkolaborasi dalam sebuah film atau proyek lainnya, karena selama ini mereka belum pernah bekerja bersama.
"Bismillah ya, nanti kita bicarakan di belakang langsung," ujar Luna sambil diaminkan oleh Arya Saloka.
Baca Juga: Berharap Jodoh Sungguhan, Aliando Syarief Disemprot Amanda Manopo: Anda Diam!
Meskipun begitu, netizen justru salah fokus pada penampilan Arya Saloka yang menurut mereka berbeda dari saat ia berperan sebagai Aldebaran di Sinetron Ikatan Cinta.
Beberapa komentar dari netizen yang terfokus pada penampilan Arya antara lain, "Arya tampak berbeda dengan Luna," dan "Arya Saloka seperti belum mandi."
Sementara itu, ada juga yang menyebut, "Luna Maya terlihat seperti sedang berjalan dengan supirnya," dan "Kenapa Arya terlihat berbeda? Saat menjadi Aldebaran dia tampak lebih bersinar."
Arya Saloka, yang lahir di Bali pada 27 Juni 1991, telah menjadi aktor yang dikenal melalui berbagai peran dalam FTV, film, dan sinetron.
Namun, namanya semakin melambung berkat perannya sebagai Aldebaran dalam sinetron Ikatan Cinta.
Sayangnya, hubungan rumah tangganya dengan Putri Anne, yang telah dibangun sejak 6 Agustus 2017, dikabarkan mengalami goncangan.
Berita Terkait
-
Berharap Jodoh Sungguhan, Aliando Syarief Disemprot Amanda Manopo: Anda Diam!
-
Amanda Manopo Pose Menantang Pakai Dress Belahan Setinggi Pinggul: Atas Kerudungan, Bawah Seksi
-
Keciduk Denny Darko, Arya Saloka dan Putri Anne Masih Lakukan Hal Ini Bersama di Publik
-
Bocor! Denny Darko Bongkar Rahasia Mengejutkan tentang Arya Saloka dan Amanda Manopo
-
Arya Saloka dan Putri Anne Mustahil Cerai, Denny Darko Tegaskan Ikatan Mereka Kuat
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 5 HP Murah RAM 8 GB Memori 256 GB untuk Mahasiswa, Cuma Rp1 Jutaan
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Sunscreen Terbaik Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- 8 Lipstik yang Bikin Wajah Cerah untuk Ibu Rumah Tangga Produktif
Pilihan
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
Terkini
-
Wenny, Sang Penghubung Ekonomi Desa: Dari Bengkel Kecil Menjadi AgenBRILink Andal
-
Kronologi Penemuan 6 Nelayan Hilang di Pasaman Barat, Semuanya Selamat!
-
CEK FAKTA: Lowongan Kerja Petugas Haji 2025/2026 Viral, Benarkah?
-
Kasus HIV di Padang Merosot Tajam, Ini Cara Dinkes Stop Penyebarannya!
-
Terjebak Banjir, Warga Padang Dievakuasi SAR dengan Perahu Karet!