SuaraSumbar.id - Dalam momen perayaan 17 Agustus, Nagita Slavina menarik perhatian publik. Bukan karena kegiatannya dalam lomba, melainkan sebuah aksi sederhana yang mengejutkan banyak netizen.
Pada unggahan foto terbaru, Nagita terlihat sedang menemani seorang anak perempuan yang siap mengikuti lomba.
Namun, yang menjadi sorotan adalah tas mahal berwarna hijau yang dengan percaya diri ia letakkan langsung di tanah.
Netizen tidak bisa menahan rasa penasarannya untuk mencari tahu merek dan harga tas tersebut. Tak lama, akun @fanpage_nagitaslavin membeberkan detail dari tas mewah tersebut.
Ternyata, tas tersebut berasal dari brand Goyard dan dihargai 2,590 dolar AS, setara dengan Rp 40 jutaan.
Unggahan tersebut disertai dengan keterangan, "#NagitaSlavina wearing @goyardofficial 'Anjou Mini Tote' from goyard.com 2,590 dolar AS atau Rp 39,8 juta."
Banyak netizen yang terkesima dengan aksi santai Nagita yang meletakkan tas seharga Rp 40 jutaan di tanah. Salah seorang netizen bahkan berkomentar, "Ya Allah, aku mau menangis lihatnya."
Namun, bagi sebagian orang, hal ini bukanlah sesuatu yang mengejutkan. Sebab, Nagita Slavina dikenal dengan kepribadiannya yang santai dan tidak berlebihan, meskipun sering kali ia mengenakan barang-barang mewah. Sikap down to earth dari ibu dua anak ini memang kerap mendapat pujian dari publik.
Kontributor : Rizky Islam
Baca Juga: Belum Mau Terjun ke Politik, Raffi Ahmad: Gue Masih Mau Cari Duit
Berita Terkait
-
Pendidikan Nagita Slavina vs Arumi Bachsin, Sesama Ibu Pejabat tapi Adabnya Dibilang Beda Banget
-
Rayyanza Rayakan Ulang Tahun di Sekolah Elite-nya, Isi Bingkisan untuk Teman Sekelas Gak Main-Main
-
Kecil-Kecil Menginspirasi, Nagita Slavina Punya Ide Bikin Camilan Sehat Berkat Rayyanza
-
Kini Jadi Istri Utusan Khusus Presiden, Nagita Slavina Diminta Tak Sombong Lagi: Banyak Main Sama Arumi Bachsin
-
Jeje Govinda Unggul di Pilkada Bandung Barat, Syahnaz Sadiqah Diminta Perbaiki Akhlak Demi Martabat Suami
Terpopuler
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Meutya Hafid Copot Prabu Revolusi, Tunjuk Molly Prabawaty Jadi Plt Dirjen Kementerian Komdigi
- Ragnar Oratmangoen ke Media Belanda: Mimpi ke Piala Dunia itu...
- Segini Kekayaan Prabu Revolusi: Dicopot Meutya Hafid dari Komdigi, Ternyata Komisaris Kilang Pertamina
- dr. Oky Pratama Dituding Berkhianat, Nikita Mirzani: Lepasin Aja...
Pilihan
-
Apa Itu Swiss Stage di M6 Mobile Legends? Begini Sistem dan Eliminasinya
-
Bagaimana Jika Bumi Tidak Memiliki Atmosfer?
-
Dirut Baru Garuda Langsung Manut Prabowo! Harga Tiket Pesawat Resmi Turun
-
Pandji Pragiwaksono Sindir Sembako 'Bantuan Wapres Gibran' Pencitraan: Malah Branding Sendirian
-
Bansos Beras Berlanjut Hingga 2025, Siapa Saja yang Dapat?
Terkini
-
Daftar 10 Bupati dan Wali Kota Petahana di Sumbar Tumbang Versi Hasil Hitung Cepat Pilkada 2024
-
Kapolda Sumbar Geruduk Tambang Ilegal di Solok Selatan, Sejumlah Barang Bukti Dibakar
-
Pasang Sirine Peringatan Dini, Pasaman Barat Perkuat Mitigasi Tsunami
-
Soroti Kasus Tambang Ilegal di Solok Selatan, Anggota DPR Rahmat Saleh: Jangan Menimbulkan Perpecahan di Internal APH!
-
Ramlan Nurmatias Klaim Menangkan Pilkada Bukittinggi 2024: Kita Tunggu Hasil Resmi KPU!