SuaraSumbar.id - Jennifer Jill, atau yang lebih dikenal dengan nama Mama Ipel, kembali jadi pembicaraan hangat. Tak tanggung-tanggung, ia berani mengungkap fakta-fakta mengejutkan mengenai kehidupan ranjangnya dengan suami, Ajun Perwira.
Dalam sebuah wawancara di Youtube Melaney Ricardo, Mama Ipel secara terang-terangan menyatakan bahwa dirinya dan Ajun memiliki kehidupan seksual yang aktif.
"Waktu itu kita bahkan memutuskan untuk tak keluar kamar," ungkapnya, menyiratkan intensitas hubungan mereka, dikutip hari Rabu (16/8/2023).
Namun, yang paling mengejutkan adalah ketika Jennifer membongkar bahwa ia pernah merasakan orgasme sebanyak empat kali dalam satu sesi.
"Pernah satu kali berhubungan dan merasakan hingga empat kali orgasme," jelasnya.
Tidak berhenti di situ, dalam sesi lainnya, Jennifer bahkan mengalami hingga sepuluh kali orgasme, hal ini membuat Melaney Ricardo terkejut mendengarnya.
Sebagai seorang publik figur, Mama Ipel tampaknya tak ragu untuk berbicara apa adanya. Ia bahkan berbagi pengalaman saat menjalani rehabilitasi narkoba, di mana dia dan Ajun Perwira sempat berencana untuk menggunakan "bilik cinta". Meski demikian, rencana tersebut tak jadi dilaksanakan.
Menurut Jennifer, kehidupan seksual sangat berperan dalam pernikahan. "Seks itu segalanya. Dengan seks, kamu bisa merasa percaya diri dan emosional menjadi lebih baik," tuturnya.
Mama Ipel percaya bahwa masalah di ranjang bisa menjadi salah satu alasan kegagalan dalam pernikahan.
Baca Juga: 14 Potret Apartemen Inge Anugrah, Minimalis tapi Ada Lift Pribadi
Wawancara ini jelas menunjukkan sisi berani dan jujur Jennifer Jill dalam berbagi tentang kehidupannya, meski bisa menimbulkan kontroversi di kalangan masyarakat.
Kontributor : Rizky Islam
Berita Terkait
-
14 Potret Apartemen Inge Anugrah, Minimalis tapi Ada Lift Pribadi
-
Boiyen Bangga Dimiripin dengan Syahnaz sampai Geer, Melaney Ricardo: Itu Kan Penipuan Publik
-
Cerai dari Ari Wibowo, Inge Anugrah Bongkar Kriteria Pria Idaman: Nggak Harus Kaya Raya
-
Ashanty Tetap Bertahan Meski Berkali-Kali Ingin Cerai Dari Anang Hermansyah, Kok Bisa Sih?
-
Melaney Ricardo Belajar dari Pelecehan Anak Pinkan Mambo: Lebih Baik Jadi Ibu Protektif
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Banjir Putuskan Jalan Provinsi AgamLimapuluh Kota, Akses Palupuh Lumpuh Total
-
6 Sampo Anti Uban, Solusi Hitamkan Rambut dengan Harga Mulai Rp 9 Ribu
-
Benarkah Air Sinkhole Limapuluh Kota Bisa Sembuhkan Penyakit? Ini Wanti-wanti Badan Geologi
-
Fakta Sinkhole di Situjuah Batua Limapuluh Kota: Air Jernih Tanpa Ikan, Warga Ramai Berdatangan!
-
Siapa Ressa Rizky Rossano? Gugat Denada Miliaran Rupiah, Ngaku Anak Kandung yang Ditelantarkan