SuaraSumbar.id - Seekor Harimau Sumatera dinyatakan mati setelah terjerat perangkap babi di Jorong Tikalak, Nagari Tanjung Baringin, Kecamatan Lubuk Sikaping, Kabupaten Pasaman, Sumatera Barat (Sumbar), Selasa (16/5/2023) pagi.
Harimau itu terjerat sekitar pukul 09.00 WIB di salah kebun warga setempat. Kejadian pertama kali diketahui oleh pemilik kebun, Munawar (52).
Munawar melihat harimau dalam kondisi sudah terjerat perangkap babi hutan yang ia pasang di sekitaran kebun. Ia menduga harimau itu sudah terjerat sejak tadi malam.
Saat ditemukan, harimau tersebut sudah dalam kondisi lemah usai tali perangkap babi menjerat bagian pinggang dan kakinya.
“Setelah itu dilaporkan ke Polsek Lubuk Sikaping. Menanggapi itu, Kapolsek langsung mengontak call center BKSDA Sumbar,” kata Kepala BKSDA Sumbar, Ardi Andono.
Menindaklanjuti laporan itu, tim BKSDA Sumbar mendatangkan dokter hewan untuk diperiksa. Kemudian sekitar pukul 12.30 harimau dinyatakan mati dan di bawa ke Padang.
"Selain diperiksa dokter hewan, kita juga telah menyiapkan kandang jepit. Namun sayang harimau mati siang tadi," pungkasnya.
Kontributor : B Rahmat
Baca Juga: Kapal Nelayan Karam di Pasaman Barat, 6 Orang Hilang dan 6 Selamat
Berita Terkait
-
Harimau Sumatera Mati di Medan Zoo, Warganet Ngamuk ke Bobby Nasution: Walkot Modal Mertua
-
Bikin Geger! Harimau Sumatera Berkeliaran di Halaman Masjid dan Terekam CCTV
-
Pekerja Tewas Mengenaskan Diterkam Harimau di Riau, Sempat Teriak Minta Tolong
-
Pemuda Tewas Diterkam Harimau di Indragiri Hilir Riau, Begini Kronologinya
-
Bikin Warga Was-was, Harimau Terekam CCTV Tercebur di Bendungan: Jangan Dibunuh!
Tag
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Kasus Polisi Tembak Mati Polisi di Solok Selatan, Sahroni Tekankan Hal Ini di Polda Sumbar
-
Perintah Kapolri, Propam dan Irwasum Tangani Kasus Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan
-
Detik-detik AKP Dadang Tembak Mati AKP Ulil, Kompolnas: Kapolres Solok Selatan Berlindung di Ruang Tengah!
-
Lokasi Tambang Galian C Ilegal, Diduga Pemicu Polisi Tembak Polisi di Polres Solok Selatan
-
Jelang Natal dan Tahun Baru, 10 Bus Pariwisata di Sumbar Tak Laik Jalan