SuaraSumbar.id - Jejak digital Devano Danendra kembali viral di media-media sosial, seiring rentetan hoaks mengenai putra pedangdut Iis Dahlia tersebut.
Devano Danendra mulai jadi buah bibir warganet setelah dirinya dituduh sudah berpindah agama karena memakai kalung simbol keyakinan tertentu.
Selain itu, dia juga diterpa hoaks sudah menikah dengan pacarnya karena hamil duluan.
Soal jejak digital, video wawancara Devano Danendra soal kariernya yang mandeg lantaran faktor sang bunda kembali viral.
Devano mengakui sering dikaitkan dengan sikap ibunya yang mendapat image sombong dari netizen.
Dalam satu wawancara Devano dengan Langit Entertainment, ia mencurahkan isi perasaanya bahwa ia sedikit terganggu dengan gimmick dari sang Ibunda.
Ia juga merasa setiap berkarya dikaitkan dengan keberhasilan orangtuanya.
"gua kalau mau berkarya, gua bikin lagu, bikin film, tapi tetap saja dari semuaiitu yang udah gua lakuin setulus hati gua, gua ngerasa gak pernah berhasil, orang selalu anggap gua, lu anak Iis Dahlia, which is Iis Dahlia itu yang sangat sombong karena kasar dan lainnya, capek juga gue mau ngapain akan tetap gitu terus," ujar Devano dikutip dari @instajulid, Sabtu (15/4/2023).
Karena merasa kariernya terganggu, Devano meminta Iis Dahlian untuk berhenti membuat gimmick.
Baca Juga: Jejak Digital Curhat Devano Danendra soal Sang Ibu: Iis Dahlia Itu...
"Makanya gue bilang sama nyokap gue, kalau ibu sayangs ama aku, kalau pengen anaknya sukses, stop begitu, stop doing with do that yang gimmick dan lainnya," ujar Devano.
Mendengar penjelasan Devano, banyak netizen yang justru membela Iis Dahlia sebagai orangtua.
"Ni anak harusnya bersyukur..byk loh anak2 di luar sana yg pgn sekolah pun harus bantu2 ibu nya jualan kue atau bahkan g bisa sekolah sama sekali," tulis warganet.
"IIS DAHLIA itu sebuah Nama besar yg pastinya akan jadi beban bagi Devano. Sekalipun ibunya stop gimik gimik dll, nama IIS DAHLIA akan tetap jd beban berat bagi Devano," tulis yang lain.
"Ngomongnya kok begitu, menyalahkan ibu sendiri."
Kontributor : Rizky Islam
Berita Terkait
-
Jejak Digital Curhat Devano Danendra soal Sang Ibu: Iis Dahlia Itu...
-
Iis Dahlia Bongkar Rahasia Wanita Berkumis Tipis, Gejolak Hasrat Seksual Tinggi hingga...
-
Berkumis Tipis, Iis Dahlia Akui Punya Hasrat Besar: Enggak Pakai Celana Dalam Aja.....
-
Nafsu Seks Iis Dahlia Sering Naik Saat Tak Pakai Celana Dalam
-
Iis Dahlia Alami Gatal Hebat Setelah Bleaching Kumis, Cegah dengan 4 Langkah Ini
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Berapa Gaji PPPK Paruh Waktu 2026? Ini Rincian Lengkap Gaji dan Tunjangannya
-
BKSDA Temukan Lagi Amorphophallus Titanum di Agam, Bunga Endemik Sumatera Setinggi 113 Cm
-
Pemprov Sumbar Bakal Bongkar Paksa Bangunan Ilegal di Kawasan Konservasi di Batang Anai
-
Wings Air Resmi Buka Penerbangan Padang-Sibolga, Kapan Mulai Beroperasi?
-
Bareskrim Sorot Tambang Ilegal di Sumbar, Tim Sudah Turun!